Story cover for Feeling by Maharanisy13
Feeling
  • WpView
    Reads 214
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 17
  • WpView
    Reads 214
  • WpVote
    Votes 12
  • WpPart
    Parts 17
Ongoing, First published Mar 28, 2017
Gadisnya yang sudah diambil terlebih dahulu oleh tuhan , dia mencintai gadis itu tapi tuhan lebih mencintai gadisnya. 

3 tahun sudah ia kehilangan gadisnya , 3 tahun berlalu ia berubah tidak ada Fathur yang dulu. Dan semenjak bertemu Putri yang irit bicara itu ia menemukan sosok lain pada diri Putri. Ia sendiri bingung kenapa ia mengajak Putri jadian ? Perasaan sendiri juga dia belum tau.

Ia sudah bertekad untuk mencari kebahagiaan yang dulu sempat hilang. Ia akan memulai hidup baru sesuatu yang baru. Untuk kali ini ia akan mempertahankan seorang Putri dihidupnya. Itu janji seorang laki-laki yang harus ditepati bukan? Jika memang ada kehidupan kedua Alvi gadisnya ditakdirkan untuk hidup kembali ia tak akan kembali denganya. Cukup sudah.

"Lo kalo pesen ojek otomatis kan elo duduk dibelakang terus ntar kalo ada tanjakan atau apa lo meluk-meluk tukang ojek nya gue gamau elo meluk-meluk dia " kata Fathur sarkastik.
" Sumpah ya elo posesif banget " kesal Putri dengan ucapan Fathur barusan 
" Lo pacar gue wajar kalo gue posesif lagian siapa yang ga posesif kalo pacar nya cantik gini " 
" Heh anjing gue bukan pacar lo yaa" kata Putri menoyor kepala Fathur.
" Astagfirullah jaga bahasa kamu " 
" Alah basi so aku-kamu " 
" Lo bener bener put " 
" Apa " 
" Ganyesel gue pilih elo sebagai pemilik hati gue " 
" Ah alay "
All Rights Reserved
Sign up to add Feeling to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Love For Eleanor by FatimahIdris3
32 parts Complete
Kutulis kisah ini untuk banyak orang. Untuk mereka yang pernah terluka dan ragu untuk kembali membuka hatinya. Tentang rasa yang datang tiba-tiba. Lalu dengan cepat menorehkan luka. Bukan hanya tentang sang wanita, Kutulis pula tentang sang pria. Tentang perjuangannya, kesetiaannya dan tentu kemantapan hatinya. Lalu semua derita tidak pernah berakhir sia-sia. Setelah semua dilewati, akan dipersembahkan cinta seutuhnya hanya untuk wanitanya. 🌺🌺🌺 Namanya Eleanor Clemira. Panggil saja dia El. Wanita lemah lembut yang terkadang bersikap absurd. Dia memiliki usaha sendiri. Even Orgenizer yang dirintisnya kini berjalan lancar. Dia dikenal diberbagai kalangan pebisnis. Terlebih setelah dia menjadi EO untuk sahabatnya sendiri. El tinggal disebuah apartement dikawasan pinggir kota. Memang tidak mewah seperti apartement ternama, tapi setidaknya El memiliki tempat berteduh. Orang tua El tinggal jauh dari apartementnya. Karena alasan tertentu, El memilih untuk tinggal sendiri dan memulai usahanya sendiri tanpa campur tangan orang tuanya. Hingga suatu hari dia dipertemukan dengan dua wanita yang memiliki kesamaan nasib dengannya. Fatimah Nayyer Azahra atau Ahra dan Hani Fairuz atau Fai. Bersama merekalah El berbagi. Baik Susah ataupun senang. El melewati banyak hal dalam hidupnya. Seorang pria yang ditemuinya disalah satu event, membawanya pada kisah cinta yang membuatnya terluka. Billy, sang kekasih dengan sengaja mengkhianatinya. Mempermalukannya didepan orang. Disaat hubungannya dengan Billy tidak baik-baik saja, Diaz datang membawa cinta untuk El. Dengan semua perhatian yang diberikan Diaz, apakah El akan melupakan Billy dan membuka hatinya perlahan untuk Diaz. Lalu bagaimana Diaz meyakinkan El jika dia benar-benar mencintai wanita itu. Bisakah keduanya bersatu dengan mudah. Temukan semuanya dikisah ini. Bagaimana El menghapus lukanya dan menerima cinta Diaz dan bagaimana usaha Diaz membuat El menjadi kekasihnya.
𝐏𝐄𝐏𝐑𝐎𝐌𝐄𝐍𝐎 by jeonaliya1997
51 parts Complete Mature
𝐊𝐢𝐬𝐚𝐡 𝐬𝐢𝐧𝐠𝐤𝐚𝐭 𝐛𝐞𝐫𝐧𝐚𝐦𝐚 𝐓𝐚𝐤𝐝𝐢𝐫 * * * Membantu menemukan penyebab dibalik ditemukannya Dewi dalam keadaan mengenaskan membawaku pada sebuah pengalaman panjang. Awalnya semua biasa saja, kami datang mengucapkan bela sungkawa kepada kedua orang tua Dewi, mereka pasti terpukul telah kehilangan putri semata wayangnya. Namun semua berubah saat tanpa sengaja kulihat seorang pria datang dengan keadaan kacau menghampiri jenazah Dewi. Dia tidak menangis, tapi netranya menyiratkan suatu kemarahan, penyesalan, juga ketakutan. Berulang kali bibirnya mengucapkan kata 'maaf' tanpa suara. "Maafin gue. Lo jadi korban dari masalah gue. Maafin gue...Seharusnya gue yang ada di pemakaman ini, bukan lo, ini salah gue. Kenapa lo harus ada disana waktu itu? andai lo gak ada disana semuanya gak bakalan kayak gini. Gue masih bisa liat lo ketawa, gue masih bisa liat lo marah marah karena masuk BK, gue masih bisa liat lo pusing mikirin urusan OSIS sampe ketiduran... gue masih bisa liat lo... bujuk gue buat nikahin elo, padahal lo masih SMA. Tapi, gue janji gue bakal nyari cara supaya kita bisa ketemu...supaya, gue bisa nikahin elo sekarang. Gak peduli lo masih SMA yang penting jaga diri lo baik baik, gue bakal nemuin lo dan kita nikah... Gue janji!" *** "Ceritain ke gue apa yang terjadi sama Dewi malam itu!" "Tolong bawa aku ke dalam dunia itu, kita cari Dewi disana, jiwanya dikirim kesana sama musuh keluargaku. Tolong, kamu pasti cewek yang disebutin ramalan ini." "Lu sakit jiwa ya? Mikir dong, Dewi udah meninggal, dan orang meninggal itu ya perginya ke akhirat. Lo malah ngelantur Dewi dikirim ke dunia lain!" "Aku bukan penghuni dunia ini."
Falling for You - TERBIT by andini_dee
48 parts Complete Mature
Apa susahnya mencari pengganti? Apalagi ini hanya sekertaris pengganti. Bukan istri atau pacar pengganti kan? Lalu kenapa dia bisa berakhir disini? Bersama gadis konyol yang selalu mengganggunya setiap hari. Bukan hanya tatapan polos atau senyum jenakanya. Tapi juga ulah absurd gadis itu. Dari mulai selalu menjawab apa yang dia tanya dengan pertanyaan lainnya, atau memberikan jawaban asal hingga Rafi kesal. Rafi menggelengkan kepalanya. Dara hanya bisa menggaruk kepalanya heran. Harusnya laki-laki ini pintar kan? Tapi kenapa dia bertanya hal-hal aneh dan meminta hal-hal yang mustahil. Misalkan, membuat kopi dengan komputer, itu mustahil kan? Belum lagi pertanyaan aneh soal alat transportasi. Dan selera humornya buruk sekali. Dia selalu marah-marah jika Dara mulai melucu. Kasihan dia, mungkin hidupnya berat sekali, begitu pikir Dara. Ini kisah tentang El Rafi Darusman. Pria serius dan kaku yang menikah dengan pekerjaannya. Dia dididik keras sejak kecil dengan semua peraturan agar bisa menjadi penerus dinasti keluarganya. Tapi ini semua jadi berantakan, ketika dia bertemu Dara. Gadis absurd yang memporakporandakan perasaannya. Bagaimana kisah mereka? Kalau kata Aimi, "Aku kutuk biar kamu jatuh cinta sejatuh-jatuhnya biar tahu rasa." Kalau kata Cynthia, "I have my own love story, so did Aimi and we hope...you will have it soon." Kalau kata Prasetyo, "One day Raf, one day. Kita diciptakan berpasang-pasangan kan." Kalau kata Brayuda, "The hell Man, just go for it. Banyakan mikir lo. Kelamaan." [Sebagian cerita sudah dihapus untuk kepentingan penerbitan. Cek pada profile ya untuk keterangannya.]
ALIF (TERBIT) by Sastra_Lara
71 parts Complete
[FOLLOW SEBELUM MEMBACA] Apakah seorang anak Kiai harus bisa menjadi penerus kepemilikan pesantren? Ya. Namun, berbeda dengan seorang Haafiz Alif Faezan. Mahasiswa lulusan sarjana kriminologi yang memilih karier sebagai polisi reserse. Sebuah kasus membawa Alif bertemu kembali dengan gadis yang ia cari selama sepuluh tahun ini. Gadis kecil yang pernah ia dekap dalam keadaan sekarat, sekarang tumbuh menjadi perempuan cantik nan penuh kejutan. Pertemuannya dengan sang gadis membawa kemudahan bagi Alif dalam menyelidiki kasus tersebut. Sama halnya, mudah bagi Alif untuk jatuh hati dengan Lahya Deemah, gadis berusia 18 tahun. "Lahya ini anak kecil, mana boleh menikah dengan Gus yang umurnya jauh di atas Lahya?" "Boleh. Bapak kamu sudah merestui." "Apa yang Gus inginkan dari anak kecil seperti Lahya?" "Izinkan saya membimbing kamu dalam dekapan hangat, sampai selamat ke tangan Tuhan." "Tapi, Lahya sudah bertunangan." "Apa yang kamu tunggu dari sebuah penantian yang dia tawarkan, Lahya? Sedangkan saya di sini menawarkan kepastian, namun tak kunjung kamu beri jawaban. Saya semakin takut tenggelam dalam mata itu dan hafalan Quran saya tertinggal mengambang. Sejatinya yang haram takkan mungkin menjadi halal dan suci. Maka dari itu jadilah halal bagi saya, dan saya akan selalu suci untuk bisa menyentuhmu seperti kalam-Nya." '__'__'__' ⚠️DILARANG KERAS MELALUKAN PLAGIASI BERKEDOK TERINSPIRASI⚠️ ⚠️Hak cipta dilindungi Allah Ta'ala⚠️ [Disarankan untuk tidak membaca cerita ini di tempat umum. Dikarenakan dapat mengalami gejala baper, salting, senyum-senyum sendiri, menangis dan emosi disatu waktu] '__'__'__' Start : Juli 2023 End : September 2024
You may also like
Slide 1 of 10
ELSHANUM AZ-ZAHRA (COMPLETE) cover
ALWAYS YOU (gxg) cover
Forever Alone (Sudah Terbit)  cover
TerraCotta (Completed) cover
(menuju) Jodoh Halalku [TAMAT] cover
Love For Eleanor cover
𝐏𝐄𝐏𝐑𝐎𝐌𝐄𝐍𝐎 cover
Falling for You - TERBIT cover
CENGKRAMAN DIRGA'S cover
ALIF (TERBIT) cover

ELSHANUM AZ-ZAHRA (COMPLETE)

43 parts Complete

~ selesai ~ Kisah ini bercerita tentang seorang perempuan bernama Elshanum Az-zahra, gadis tomboi yang tak mengenal rasa takut, dan selalu terlihat ceria di depan semua orang. Namun, siapa sangkah ia memendam rasa pada sahabatnya selama sepuluh tahun. Sampai akhirnya ia tau kalau orang yang dicintainya mencintai orang lain, disaat ia tengah berusaha untuk melupakan cintanya, dengan pergi jauh. Allah datangkan seseorang untuk menyadarkannya tentang kesalahan yang selama ini ia lakukan. "Aku tau kau ingin menjadi seperti Fatimah Az-Zahra. Namun, kau bukan Fatimah yang bisa menjaga kesucian cintanya pada Ali, saking sucinya cinta itu hingga setan pun tak tau. Kau tidak bisa mencintainya seperti itu El. Berusahalah menjadi Zulaikha. Ketika Zulaikha mengejar cinta Yusuf, Allah jauhkan Yusuf darinya. Tapi ketika Zulaikha mengejar cinta Allah, Allah datangkan Yusuf kepadanya. Dekati dulu penciptanya baru ciptaannya." "Love is not owning and belonging however. Love is a sacrifice and a struggle." ~ Muhammad Ammar Aleksi~