Story cover for Chanyeol's Eye [REVISED✓] by LadyS-
Chanyeol's Eye [REVISED✓]
  • WpView
    Reads 32,489
  • WpVote
    Votes 3,766
  • WpPart
    Parts 34
  • WpView
    Reads 32,489
  • WpVote
    Votes 3,766
  • WpPart
    Parts 34
Complete, First published Mar 29, 2017
Bagaimana rasanya tiba-tiba melihat sesuatu yang tidak bisa dilihat orang lain? Sebuah anugerahkah? Atau malah sebuah musibah?

Musim dingin sudah hampir tiba, Chanyeol berjalan menelusuri kawasan Sinchon. Suasana hatinya sedang buruk saat itu dan semakin buruk ketika seorang gadis aneh yang memakai pakaian yang tidak sesuai dipakai untuk cuaca sedingin ini sedang menghalangi pintu masuk kedai.
    
Gadis ini malah bertanya pertanyaan bodoh yang membuat Chanyeol kesal setengah mati.
      
"Apa kau bisa melihatku?"
"Tentu saja!"
"Tapi tidak ada yang bisa melihatku selama ini."
"Jadi, sebenarnya kau ini apa?"
      
Hari berikutnya, Chanyeol bertemu lagi dengan gadis aneh itu secara tidak sengaja.
      
---
      
Sebenarnya kau ini apa? Setan? Jin? Atau hantu yang jiwanya tersesat di dunia ini? Kenapa kau bisa terjebak di sini? - Park Chanyeol
      
Kau ingin tahu siapa aku sebenarnya? Kau ingin cerita yang sebenarnya? Jadilah temanku, dan aku akan menceritakannya padamu - Eve Ozera

***
29 Mar 2017 s.d. 8 Jun 2017
Completed ✓

06 November 2022
Revised ✓
All Rights Reserved
Sign up to add Chanyeol's Eye [REVISED✓] to your library and receive updates
or
#432xiumin
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Peek A Boo [¢hanji ver$ion] cover
Memory In Seoul - Complete cover
My Complete Bae[END]✔ cover
Promise [Sequel of My Stupid Park Chanyeol] cover
My Stupid, Park Chanyeol! cover
Xiumin's Guardian [REVISED✓] cover
➊ 120 Days [Completed] cover
Blessé ✔ cover
[COMPLETE] TO LOVE YOU MORE cover
Its You • Osh ✓ cover

Peek A Boo [¢hanji ver$ion]

6 parts Complete

Apa yang ada dalam pikiranmu ketika mendengar kata hantu? Menakutkan, seram atau malah sebaliknya? Aku, Park Chanyeol. Kehidupanku berubah drastis hingga 180° sejak Jung Eunji, hantu cantik yang entah darimana asalnya datang padaku secara tiba-tiba. Aku memang memiliki kelebihan. Bisa melihat sosok-sosok tak kasat mata bagiku adalah anugrah yang merepotkan tapi sejak mengenalnya, aku malah bersyukur kecuali, dengan satu sosok malaikat maut Oh Sehun yang selalu mengawasi dirinya, merepotkan. Dia tampan, itulah masalahnya. Sial, aku merasa tersaingi. Bodoh memang jika mengingat bahwa kami beda dunia. Start : 06 September 2018 #146 in horror (08-09-2018) #127 in horror (11-09-2018) #264 in horror (12-09-2018) #294 in horror (17-09-2018)