Teramat Biasa
  • Reads 6
  • Votes 1
  • Parts 1
  • Reads 6
  • Votes 1
  • Parts 1
Ongoing, First published Mar 29, 2017
Aku ingin memukul waktu, saat aku rindu. Agar ia terjatuh.
Aku ingin memeluk jarak, saat kita dekat. Agar ia tak jauh.

Aku ingin menggenggam erat luka, menikmatinya selagi ia masih ada. Melihat ia tertawa, selagi semua hampir tiada.

Aku tak ingin berlari jauh, mengejar harap, mengemis cinta.
Dari setiap angan, terlalu tinggi terkadang bersifat menjatuhkan.

Sunyi... Pilu terasa. Hubungan ini seperti bunga yang layu sia-sia.
Aku barandai-andai, akankah ia tahu setia itu mahal harganya.

Namun, inilah cinta, rasa sakit sudah biasa. Sudah luka, tergores pula. Itu teramat biasa.
All Rights Reserved
Sign up to add Teramat Biasa to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Trapped With My Brother Friend cover
Hyper cover
Dark Love cover
Obsession cover
Hello, KKN! cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
U & I (oneshoot 21) cover

NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)

35 parts Ongoing

Yang baru ketemu cerita ini jangan baca, sudah di hapus sebagian !!! Bagaimana jika laki-laki setenang Ndoro Karso harus menghadapi tingkah istrinya yang kadang bikin sakit kepala. "Patuh menjadi istri saya, hidupmu akan terjamin cah ayu" ---- Ndoro Karso #1 love (10 Sept 2024) #2 Romance (6 Sept 2024) #1 Jawa (6 Sept 2024) #2 Menikah (6 Sept 2024)