Friendship, Beloved
  • Reads 61
  • Votes 3
  • Parts 5
  • Reads 61
  • Votes 3
  • Parts 5
Ongoing, First published Apr 01, 2017
{ "Ma...".

     Mataku membola, keterkejutan melandaku ketika tahu siapa yang ku tabrak bahunya tadi. Mataku berkedip ketika dia tersenyum padaku. tersenyum dengan sangat manisnya. Oh, aku yakin sekarang aku sedang menganga.}


     Sepasang sahabat masa Sd, kembali bertemu setelah 4 1/2 tahun berpisah. & apa yang terjadi ketika mereka dipertemukan kembali? Siapa yang tahu kalau ternyata telah tumbuh sebuah perasaan kuat pada salah satu dari mereka bahkan jauh sebelum perpisahan itu terjadi?.

  


     Nb; memang bukan karangan pertama. Tapi ini adalah yg pertama kali di publikasikan. Terimakasih banyak untuk siapapun yang meluangkan waktu membaca fiksi ini yg sangat mungkin membosankan. Lalu penulis akan sangat senang jika pembaca berkenan meninggalkan jejak agar penulis tahu apa yang harus di perbaiki. (^v^)
     See? Let's begin.......
All Rights Reserved
Sign up to add Friendship, Beloved to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
WEST : THE SUN FROM ANOTHER STAR cover
Hello, KKN! cover
The Boss is My Roommate [21+] cover
GAVIN 21+ cover
Hantu Tampan Nakal cover
Fake Boyfriend [END] cover
Double Trouble cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
ANTAGONIS cover
Abigel of Scandal cover

WEST : THE SUN FROM ANOTHER STAR

58 parts Ongoing

=AUTHORIZED TRANSLATION= Ini adalah terjemahan Bahasa Indonesia yang sudah memiliki ijin resmi dari penulis 😊🫶🏻 ⭐️⭐️⭐️ Saat Arthit mengungkapkan persaannya, Daotok tidak tahu harus berbuat apa meskipun dia juga menyukainya. Tapi, yang terjadi adalah Daotok menolaknya. "Kau tertarik padaku karena kau belum pernah bertemu dengan orang sepertiku." Meskipun begitu, Arthit adalah seseorang yang keras kepala, dia terus mengungkapkan perasaanya meski terus di tolak.