Pet (First Version)
  • Reads 121,435
  • Votes 8,027
  • Parts 60
  • Reads 121,435
  • Votes 8,027
  • Parts 60
Ongoing, First published Apr 01, 2017
Mature
Akihiko arata, itulah nama pemberian kedua orangtuaku yang telah tiada saat umurku 8thn, mereka meninggal karena pembunuhan oleh sekelompok preman yang ingin merampok mereka saat pulang kerja, di perjalanan pulang melewati kawasan yang sepi penduduk mobil ayahku di cegat oleh sekelompok preman, mereka merampok serta membunuh kedua orangtuaku. Saat itu aku sedang di rumah bersama pengasuh yang disewa oleh ibuku.

Perusahaan ayah bangkrut karena tidak ada yang mengurusnya, sewa rumahku telah habis dan aku tentu tidak punya uang karena aku masih kecil untuk bekerja. Akhirnya aku dibawa ke panti asuhan oleh pemilik rumah sewaan, dia bilang pemilik panti adalah kenalannya. 

7 tahun aku tinggal di panti asuhan, banyak hal yang aku pelajari disana dan sekolah dengan mendapatkan beasiswa, meski sekarang aku sudah menjadi gelandangan. Panti asuhan yang selama ini kutinggali memiliki tunggakan atas tanah dan bangunannya dengan terpaksa panti asuhan itu ditutup dan aku tidak bisa melanjutkan sekolah, entah apa yang terjadi dengan anak lainnya. 

Sudah 2hr aku tidur di taman, entah apa yang harus aku lakukan selanjutnya...
______________-____________--___________-
Cerita yaoi. Yg gasuka jgn baca
All Rights Reserved
Sign up to add Pet (First Version) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Not Strong Enough : Transmigration Story cover
 El and Jerganio  cover
MY SECOND LIFE [END] cover
Gairah Mia cover
Mami cover
Terjebak Gairah 2 cover
Transmigrasi : 𝕬𝖑𝖙𝖆 𝕵𝖆𝖞𝖊𝖓𝖉𝖗𝖆 𝕭𝖎𝖒𝖆𝖓𝖙𝖆𝖗𝖆 cover
Kost-an Griya Tawang Punya Cerita [LENGKAP] cover
CLEMENTINE cover
Humairah For Gus Ezran cover

Not Strong Enough : Transmigration Story

34 parts Ongoing

Sowena Kusuma seorang gadis yang hidup dalam kesepian. Namun semuanya berubah ketika dia terbangun di sebuah ruang kelas yang begitu asing dengan seseorang yang memanggilnya dengan nama 'Sowena Kaezar' bukan 'Sowena Kusuma'. S T A R T: 24/12/24 E N D : - rank: #01 on kenyataan [01/01/25] #01 on transmigration [13/01/25] #01 on siblinggoals [26/01/25] #01 on sad [28/01/25] #01 on school [17/02/25]