Enchanting Earl [END]
  • Reads 114,175
  • Votes 9,827
  • Parts 10
  • Reads 114,175
  • Votes 9,827
  • Parts 10
Complete, First published Apr 02, 2017
Mature
Written by DSelviyana
    
    ***
    
    Miss Gabriella Edgerton, dengan sangat terpaksa menuruti perintah ibunya untuk berlayar ke Inggris demi mencari suami seorang bangsawan. Ayahnya adalah orang kaya baru yang dikucilkan masyarakat New York. Oleh karena itu, ibunya bertekad mencarikan dirinya suami yang bergelar tinggi dan sedang dalam kesulitan keuangan sehingga bersedia menikahinya yang merupakan pewaris dan memiliki maskawin besar.
    
    Maximillian Blakely, Earl of Westcliffe, tidak memercayai cinta meskipun orang tuanya selalu menunjukkan binar-binar cinta di hadapannya. Ia juga sangat membenci wanita yang membeli suami bergelar dengan kekayaannya. Pertemuannya dengan Gabriella saat perayaan pertunangan sepupunya entah mengapa mengubah pandangannya. Ketidakpercayaannya pada suatu perasaan yang tak berlogika runtuh ketika ia jatuh hati pada si rambut merah itu. Bahkan prinsipnya yang membenci wanita pewaris hilang dalam sekejap.
    
    Keduanya merasakan ketertarikan kuat terhadap satu sama lain. Dan salah satunya tidak menginginkan ketertarikan itu terus terjadi.
All Rights Reserved
Sign up to add Enchanting Earl [END] to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Prahara Majapahit by noeki532
41 parts Ongoing Mature
Ia berdiri dari duduknya. Arum tertegun. Membantu ganti baju ? Melihat baju rajanya saja sudah ribet, apalagi menggantinya ? Harus mulai darimana aku membukanya ? Pikirnya bingung. Melihat gadis itu kebingungan, Jayanegara tersenyum. "Mulai dari sini, Arum." katanya seakan bisa membaca pikirannya. Jayanegara menunjukkan sabuk ikat pinggangnya yang terbuat dari emas berkilauan. Ragu-ragu Arum menghampiri rajanya. "Maafkan kalau hamba tidak sopan, sinuwun," katanya perlahan. Ia lalu membuka sabuk itu. Begitu dibuka langsung kain celana sang prabu melorot jatuh. Arum menjerit melihat tubuh telanjang rajanya. Ia menutup wajahnya dengan telapak tangannya. "Apakah kau belum pernah melihat tubuh laki-laki, Arum ?" tanya sang prabu. Arum tergagap. Ia segera bersimpuh menyembah sambil menundukkan wajahnya dalam-dalam. Wajahnya pucat pasi. Ia sangat takut telah berbuat kesalahan pada rajanya. "Maaf gusti, maaf.. Hamba terkejut. Hamba belum pernah melakukan ini, sinuwun. Hamba kaget tadi. Maafkan hamba.." "Bangunlah, Arum. Ambil pakaianku di atas meja. Pakaikan padaku." Dengan penuh rasa takut Arum bangkit dari duduknya. Diambilnya kain sutra di atas meja. Sambil berjalan ia menundukkan wajahnya karena risih melihat tubuh Jayanegara. Dibukanya kain itu, dililitkannya di pinggang sang prabu. Saat Arum membungkuk dan melilitkan kain di tubuhnya, Jayanegara menarik kain tersebut dari tangan Arum. "Aku tidak membutuhkan kain ini, Arum." Ia memeluk gadis itu dan mendorong tubuhnya ke ranjang. Arum menjerit kaget. "Kau diperintahkan ayahmu untuk melayaniku. Aku hanya mengikuti keinginan ayahmu. Jangan salahkan aku." ---------------------------------------- Ia seorang raja muda. Usianya baru 16 tahun saat ia mewarisi tahta Majapahit dari ayahnya. Usia belia, harta, tahta dan wanita dalam genggaman, cukup membuat siapapun goyah karenanya.
You may also like
Slide 1 of 10
A Lady Secret's Desire [END] cover
The Cowboy's Temptation (Godaan Sang Cowboy) cover
The Boss [JaeYong] [THE END] cover
EVELIA : Behind 'The Secret' [COMPLETED] cover
Baron Hitam/ Black Baron (Iversley #3) cover
Cute Boy [bxb] cover
A Lady Secret's Desire [Completed] cover
Prahara Majapahit cover
[END] Ambiguous Relationship (Translated by RahayuYogantari) cover
Distraction cover

A Lady Secret's Desire [END]

8 parts Complete Mature

18+ London, 19 Juni 1850 Semua pembaca pasti tahu jika sang Marquess adalah playboy nomor satu di kalangan ton. Hingga saat ini, penulis telah mencatat 20 Lady yang pernah menjadi kekasih gelapnya. Jumlah tersebut belum termasuk penari opera dan wanita lainnya yang mungkin tidak terhitung banyaknya. Bukankah pembaca semua sangat menikmati petualangan cinta sang Lord Berandal? Tetap saja, para ibu berlomba-lomba menjodohkan putrinya agar Lord Berandal bersedia memilih salah satu angsa cantik dengan bulu berbagai warna untuk dijadikan mempelainya. Lembar Berita Lady Hutchenson ********** Inspired by Julia Quinn Romancing Mr. Bridgerton