Backstreet (END & PART MASIH LENGKAP)
  • Reads 2,008,745
  • Votes 109,275
  • Parts 56
  • Reads 2,008,745
  • Votes 109,275
  • Parts 56
Complete, First published Apr 04, 2017
Mature
#6 on teen fiction 13/05/2018

[FOLLOW DULU SEBELUM BACA, PRIVATE ACAK]

Ketika cinta lama bersemi kembali membawa semua luka di masa lalu.

Merahasiakan sebuah hubukan tidaklah mudah bagi Devina Savira. Dia tidak bisa melakukan apa yang dilakukan oleh perempuan pada umumnya kepada setiap pasangannya.

Vino Aldiansyah, cowok tampan dan cassanova di SMA Negeri. Namun sayangnya ia suka bermain dengan hati seorang perempuan. Mantannya gak satu atau dua tetapi belasan. Dia juga dekat dengan banyak teman perempuannya, sebagian dari mereka ada yang baper dan ada juga yang berusaha menahan hatinya.

Vina adalah salah satu masa lalunya Vino, namun bukan mantannya karena  mereka tidak sampai jadian atau bersama. Vino meninggalkannya begitu saja saat itu dan kini ia kembali sebelum Vina mempersilakannya masuk kembali ke kehidupannya. Namun kehadiran Dhirga, orang yang Vina kagumi membuat Vina semakin bimbang. Ditambah lagi Seli, salah satu sahabat Vina yang menyukai Vino.


Copyright© by chachaii_ 2017
All Rights Reserved
Sign up to add Backstreet (END & PART MASIH LENGKAP) to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
BarraKilla by novaadhita
64 parts Complete
LENGKAP! Follow akun ini sebelum baca🐧 Warning! Peringatan! Cerita ini bisa membuat kalian mengumpat, menangis, dan tertawa (jika satu SELERA)🍭 "Barr, aku juga nggak tahu kenapa Raden nyium aku." "Shit! Diem, Bego!" "Maaf." "Tahu nggak, kenapa gue nerima lo jadi pacar gue? Padahal lo yang nembak gue duluan di UKS dengan nggak punya malunya." "...." "Lo itu menyedihkan, Killa. Sangat menyedihkan. Gue selama ini cuma.... kasihan sama elo." "Barra, dada aku sakit." "See? Lo minta dikasihani lagi?" "Maaf." "Dan lo selalu mengatakan maaf biar lo semakin dikasihani." "Barra, kamu beneran mau aku pergi?" "Lo masih mau di sini? Nggak tahu diri banget. Habis ciuman sama suami orang, masih mau sama gue. Karena cuma gue yang bisa ngasih lo segalanya. Gue jijik sama elo." "Makasih, ya, udah mau jadi pacar Killa. Udah mau bahagiain Killa. Hehehe. Kita akhirnya pisah." "Gue nggak mau lihat lo lagi." "Hehehe." "...." "Barrabas Mahesa, makasih udah pernah jadi yang terbaik buat Killa." I loved, and I loved and I lost you. I loved, and I loved and I lost you. I loved, and I loved and I lost you. Titik tertinggi mencintai adalah tahu diri untuk menerima sebuah kehilangan. "Barra, kenapa cara kamu mencintai aku kayak gini?" • Demi kenyamanan Anda saat membaca, disarankan memfollow akun penulis terlebih dahulu. • Dilarang memperbanyak sebagian atau seluruh isi dalam cerita ini tanpa izin tertulis dari penulis. Semua yang ada dalam cerita ini murni hasil pikir penulis, maaf jika ada kesamaan nama, tempat, karakter, dan sebangsa itu. Selamat membaca!
You may also like
Slide 1 of 10
Arkrasiv ☑️ cover
Semua Tentang Kita (STK) ✔️ cover
Fall in love with Senior? cover
Om Rony cover
My Little Angel  cover
He's My Boyfriend [TERBIT] ✓ cover
BarraKilla cover
Antagonist Badas Couple!! cover
Attendance [Selesai] cover
END (BL) Flirt [Interstellar] cover

Arkrasiv ☑️

54 parts Complete

Tentang perjuangan untuk mendapatkan, namun yang pada akhirnya dia lepaskan. Krasiva benci peduli dan percaya pada orang lain. Lalu Arkara datang, mengubah yang asing menjadi biasa. Namun sayang, hal biasa tadi kemudian berubah lagi menjadi asing. Krasiva kembali benci untuk peduli dan percaya. *** Tadinya aku pikir kehadirannya akan menyembuhkan luka pada hatiku --ah, setidaknya aku berharap kau bisa mengurangi sedikit saja rasa perihnya. Awalnya memang begitu. Kamu berlagak seperti orang paling mengerti. Namun ketika aku mencoba membuka hati, kamu hilangkan semua. Aku ditinggal ditengah jalan. Dengan segenap rasa pada hatiku yang kini telah mengembang untukmu. Akhirnya aku sendiri lagi. -Krasiva Anastasya.