Story cover for One in a Million (Versi Indonesia) by gungsuzary
One in a Million (Versi Indonesia)
  • WpView
    Reads 338
  • WpVote
    Votes 45
  • WpPart
    Parts 1
  • WpView
    Reads 338
  • WpVote
    Votes 45
  • WpPart
    Parts 1
Complete, First published Apr 19, 2017
Sehun menggerang kesal lantaran Jackson mengganggu hari minggu sakralnya dengan mengajak lelaki tersebut pergi ke perpustakaan umum. Tidak seperti Sehun yang telah menyelesaikan skripsi dan juga sidangnya semester lalu, Jackson masih berkutat dengan skripsi karena ia mengulang banyak sekali matakuliah semester lalu. Hal tersebut mewajibkannya untuk mencari bahan revisi teori bab 2 untuk skripsinya.
            Namun nyatanya Jackson memiliki niat tidak murni untuk pergi ke perpustakaan karena yang pertama, lelaki itu sama sekali tidak berniat meminjam buku atau bahkan sekedar mencatat dan yang kedua, lelaki tersebut malah tebar pesona di dalam perpustakaan. Sehun memutar bola matanya dengan malas karena hal tersebut dan menyesal karena telah mengiyakan ajakan Jackson. Tapi semua hal itu berubah ketika ia menemukan sosok gadis cantik yang duduk seorang diri di barisan paling belakang bangku perpustakaan.
All Rights Reserved
Sign up to add One in a Million (Versi Indonesia) to your library and receive updates
or
#63hunstal
Content Guidelines
You may also like
[END] Eternal Crystal by Poppytata
37 parts Complete Mature
Kepindahan Krystal ke Korea bersama kakaknya berujung kekacauan. Ketika pada akhirnya dia terjebak dalam satu lingkungan dengan dua pemuda dan satu teman perempuannya, masa lalu dan segala ketakutannya kembali ke permukaan. Mereka berempat berjuang. Mencari tahu jawaban dan solusi untuk sesuatu yang selama ini mengganggu mereka. Kau tidak bisa mencegah hal buruk terjadi padamu. Karena pada akhirnya kejadian itulah yang akan membuatmu bangkit, semakin kuat, dan bertumbuh. Jika kau jatuh dan tidak dapat berdiri lagi? Disanalah temanmu menunggu untuk mengulurkan tangannya padamu. ⭐ "Sebenarnya apa perasaan aneh ini? Ini bukan sesuatu yang biasa ku rasakan." -Krystal Jung, 18 tahun, kesulitan menemukan jawaban bagaimana cinta yang sesungguhnya. "Cinta pertama... memang sulit dilupakan, ya?" -Oh Sehun, 18 tahun, baru menyadari bahwa cinta pertama memang sesuatu yang sulit untuk dilupakan. Tapi dia harus melupakan gadis itu. Dan gadis barunya, juga harus melupakan cinta pertamanya. "Kenapa bisa aku begitu tidak tahu diri? Aku... tidak boleh menaruh hati padanya..." -Kang Seulgi, 18 tahun, merasakan bahwa cintanya adalah sebuah kesalahan yang harus segera ia hentikan. "Pengorbanan memang menyakitkan, sekalipun itu demi dirinya. Aku hanya ingin gadisku terus tersenyum." -Kim Kai, 18 tahun, merasakan sesakit apa pengorbanan demi orang-orang tersayangnya. ⭐ Mereka berempat berputar-putar dalam satu panggung pertunjukan dimana takdir mengatur mereka seperti boneka tali. "Ini sungguh menyakitkan saat apapun tidak berjalan seperti kemauanmu. Seperti... terikat oleh sebuah tali yang mengendalikanmu" Berlatar belakang di dua buah rumah kayu dan Haneul Academy, mereka bernaung, berusaha melepaskan diri dari jeratan tali itu. Krystal dengan ketidaktahuannya, Sehun dengan segala kebimbangannya, Seulgi dengan segala rasa rendah dirinya, dan Kai dengan segenap dilema nya. copyright © 2017 by poppytata All right reserves
You may also like
Slide 1 of 10
[END] Eternal Crystal cover
Endless Love cover
STAY WITH ME cover
Her, Who I Love cover
Book 2: Moon Courting Another Moon (CHANSOO) cover
MOANA AUDIA  cover
cold love cover
SKRIPSUIT  ✔ cover
Book 1: Moon Courting Another Moon (CHANSOO) cover
My Father's Friend cover

[END] Eternal Crystal

37 parts Complete Mature

Kepindahan Krystal ke Korea bersama kakaknya berujung kekacauan. Ketika pada akhirnya dia terjebak dalam satu lingkungan dengan dua pemuda dan satu teman perempuannya, masa lalu dan segala ketakutannya kembali ke permukaan. Mereka berempat berjuang. Mencari tahu jawaban dan solusi untuk sesuatu yang selama ini mengganggu mereka. Kau tidak bisa mencegah hal buruk terjadi padamu. Karena pada akhirnya kejadian itulah yang akan membuatmu bangkit, semakin kuat, dan bertumbuh. Jika kau jatuh dan tidak dapat berdiri lagi? Disanalah temanmu menunggu untuk mengulurkan tangannya padamu. ⭐ "Sebenarnya apa perasaan aneh ini? Ini bukan sesuatu yang biasa ku rasakan." -Krystal Jung, 18 tahun, kesulitan menemukan jawaban bagaimana cinta yang sesungguhnya. "Cinta pertama... memang sulit dilupakan, ya?" -Oh Sehun, 18 tahun, baru menyadari bahwa cinta pertama memang sesuatu yang sulit untuk dilupakan. Tapi dia harus melupakan gadis itu. Dan gadis barunya, juga harus melupakan cinta pertamanya. "Kenapa bisa aku begitu tidak tahu diri? Aku... tidak boleh menaruh hati padanya..." -Kang Seulgi, 18 tahun, merasakan bahwa cintanya adalah sebuah kesalahan yang harus segera ia hentikan. "Pengorbanan memang menyakitkan, sekalipun itu demi dirinya. Aku hanya ingin gadisku terus tersenyum." -Kim Kai, 18 tahun, merasakan sesakit apa pengorbanan demi orang-orang tersayangnya. ⭐ Mereka berempat berputar-putar dalam satu panggung pertunjukan dimana takdir mengatur mereka seperti boneka tali. "Ini sungguh menyakitkan saat apapun tidak berjalan seperti kemauanmu. Seperti... terikat oleh sebuah tali yang mengendalikanmu" Berlatar belakang di dua buah rumah kayu dan Haneul Academy, mereka bernaung, berusaha melepaskan diri dari jeratan tali itu. Krystal dengan ketidaktahuannya, Sehun dengan segala kebimbangannya, Seulgi dengan segala rasa rendah dirinya, dan Kai dengan segenap dilema nya. copyright © 2017 by poppytata All right reserves