Supranatural Luna (END)
  • Reads 643,046
  • Votes 35,392
  • Parts 58
  • Reads 643,046
  • Votes 35,392
  • Parts 58
Complete, First published Apr 20, 2017
[FOLLOW terlebih dahulu. Private secara acak!] 
[Warning! Eps. 2 dan 3 digabungin ke eps. 4]

"I Vartan Zsolt Ormos, Alpha of the Redmoon Pack. Reject you Ariana Belladonna Dante as My Mate."

Siapa bilang kehidupan seorang Werewolf yang bertemu dengan mate-nya adalah hal yang terindah?

Tidak! Bagi Ariana kehidupannya tidak seindah cerita-cerita yang sering diketahui ataupun dibaca. 

Jika ingin memilih, Ariana lebih memilih untuk tidak dilahirkan dibanding harus menjalani hidupnya sendirian hingga sekarang.

Kalian bertanya kenapa sendirian? Ya. Kedua orang tuanya dan abangnya meninggal didepan matanya dan itu semua dikarenakan dari dirinya sendiri. Ariana! Sadis bukan?

Bahkan bukan hanya keluarganya saja yang meninggalkannya. Tetapi mate-nya pun meninggalkan dirinya. Ralat! Sangat membenci dirinya. 

Bisa dirasakan bagaimana rasanya? Mungkin tidak! Hanya Arianalah yang mengetahui bagaimana rasanya.


---------------------------------------------------

#10 dalam Werewolf 24-06-2017
#8 dalam Werewolf 22-07-2017
#7 dalam Werewolf 24-07-2017
#6 dalam Werewolf 11-05-2018
#1 dalam Supranatural 29-06-2018
All Rights Reserved
Sign up to add Supranatural Luna (END) to your library and receive updates
or
#59cry
Content Guidelines
You may also like
My Mate Is The Royal Princess √ [END] by SilverS_
77 parts Complete
Highest Rank : 🌟#1in WEREWOLF(21-05-2018)🌟 🌟#1in THE ROYAL (16-06-2020)🌟 #2 in WEREWOLF(14-05-2018) #3 in WEREWOLF(16-05-2018) FOLLOW SBLM MEMBACA!! ADA DI APLIKASI NOVELTOON JUGA DENGAN NAMA AKUN YANG SAMA DENGAN NAMA AKUN DI WATTPAD ~~~ "Kamu adalah mate ku dan jangan pernah kamu menentang ucapanku sayang,"tegas Alpha Christian "Maaf, ini adalah hidupku. Dan tidak ada yang pernah mengatur kehidupanku terkecuali satu yaitu KAMU"teriak Princess Velisia tak terima. "Rasa possesive dan proctective kita tidak perlu kita perlihatkan. Cukup kita memantaunya saja, maka kita sudah menunjukkan rasa cinta dan kasih sayang kepadanya, termasuk kamu my mate,"ucap Alpha William dengan tegas dan tak kalah dingin. Kisah percintaan seorang Princess Kerajaan THE ROYAL yaitu Princess Velisia yang terlibat dengan kisah cinta segitiganya. Entahlah apa yang telah direncanakan takdir, tapi yang pasti semuanya akan terjawab jika kita mengikuti caranya.Tak hanya itu, bagaimana jika seseorang mantan kekasih Alpha William tetap tidak mau berpisah dengannya? Bagaimana kisah kehidupan mereka selanjutnya? Pilihan apa yang akan dipilih Princess Velisia? Alpha Christian? Selaku seorang Alpha dari semua bangsa serigala? Atau Alpha William? Yang ternyata adalah seorang PANGERAN? Mungkin semuanya akan terjawab jika dirinya mengikuti cara takdirnya ini~ Sebuah cerita yang mengandung unsur kebencian,dendam, dan asmara, serta tak lupakan sebuah peraturan. Dan dimana di kisah ini juga sedikit melibatkan tema fantasy, dan ciklit. Dan kisah yang panjang pun dimulai disaat dimana selaku seorang Princess tersesat di hutan lebih tepatnya dimana hutan itu adalah hutan Green'Words. Hutan yang diadakan camping oleh sekolahannya. Ps : Bagi kalian yang bersedia untuk membaca cerita ini, maka kalian jangan pernah merasakan MENYESAL ya sudah membaca ini! Dikarenakan cerita ini adalah cerita werewolf yang berbeda dengan cerita werewolf lainnya!!!
   The cruel emperor made a mistake in kidnapping  ✓(Ganti Judul) by Kikoemmm
64 parts Complete
KARYA ASLI BUKAN NOVEL TERJEMAHAN CERITA INI DIBUAT UNTUK DINIKMATI BUKAN UNTUK DI PLAGIAT, HARAP DIBACA DAN JANGAN DI JIPLAK.? I was kidnapped by the male antagonist ganti judul jadi, The cruel emperor made a mistake in kidnapping. Estella Ariana Rowen adalah putri kedua dari Duke Rowen, Estella memiliki rambut merah dan paras yang begitu mirip dengan kakaknya Yurian vincent Rowen sang putri mahkota dari kekaisaran Ardeans. karena kemiripannya itu banyak bangsawan yang mengira bahwa duke rowen memiliki putri kembar. namun tanggapan itu selalu di bantah dengan tegas oleh duke rowen. Ada Satu hal yang membuat mereka berdua berbeda yaitu kepribadiannya yang saling bertolak belakang satu sama lain. Yurian vincent Rowen dikenal sebagai putri bangsawan yang anggun dan taat akan etika bangsawan, berbanding terbalik dengan Estella yang dikenal sebagai putri duke Rowen yang sering membuat masalah dengan para putri bangsawan lainnya. Tapi apa jadinya jika dia putri duke yang sering terlibat masalah malah diculik oleh kaisar gila saat tengah menikmati hari indahnya di jalan ibu kota. terlebih orang itu salah menculik dirinya karena si kaisar gila itu tidak bisa membedakan antara dirinya dengan kakaknya Yurian. dan parahnya lagi ia diculik hanya karena hewan peliharaan kesayangan kaisar gila itu yang telah di sandra oleh kaisar Ardeans. Di mulai dari kesalahan itu bagaimanakah akhir dari Estella Ariana Rowen.ditangan kaisar yang dikenal berdarah dingin dan kejam dari kekaisaran frost shine. hai hai kembali lagi dengan cerita fantasi aku yang baru lagi semoga kalian nggak bosen sama genre cerita ini hahaha. oke kalo kalian suka sama cerita ini boleh di masukin ke library kalian. SUMBER PIC : PINTEREST Ditulis ulang tanggal 20 juli. 2022 jangan lupa follow author biar nggak ke tinggal pas author up cerita ini sekian terima vote and comen kalian ??? Warning!!!! DON'T COPY
You may also like
Slide 1 of 10
Permaisuriku~ cover
YES, DADDY! cover
The Rejected (TELAH TERBIT) cover
alpha x alpha? (heejay) cover
My Mate Is The Royal Princess √ [END] cover
Mocca Hallow cover
   The cruel emperor made a mistake in kidnapping  ✓(Ganti Judul) cover
BLE MOU ✓ cover
Satyaprema cover
ARRAZELL RABELLY  V BRILLIANO cover

Permaisuriku~

58 parts Complete

[BUKAN NOVEL TERJEMAH] "Tiada kasta dalam cinta," .. Dewi Harnum adalah seorang pelayan di suatu Kerajaan. Ia selalu menggunakan selendang untuk menutupi wajah cantiknya, karena takut, jika kecantikannya akan menimbulkan perpecahan di masa depan. Ia menerima takdirnya sebagai reinkarnasi dari Mahadewi. Dialah satu-satunya gadis yang mampu membuat Sang Putera Mahkota dari Kerajaan Alaska bertekuk lutut di bawah kakinya. Ia begitu mencintai Dewi Harnum. Pertemuan pertama mereka membuat Sang Pangeran mengklaim gadis itu sebagai miliknya. Permaisurinya~ ... "A---aku hanya seorang pelayan biasa, Pangeran," ucap Dewi Harnum terbata sembari menunduk hormat. "Hem. Itu masalahnya," balas Pangeran Leonard datar. Dewi Harnum mendongkak---menyorot Pangeran tampan di hadapannya bingung. "Bukan aku yang memilihmu, Harnum," jelas Pangeran Leonard ambigu. Dewi Harnum semakin mengernyit bingung. "Hatiku yang telah memilihmu, Permaisuriku~" *** Ulalala... Btw, ini cerita pertamaku tentang Fantasy-Romance lohh😋 REAL IMAJINATION'S AUTHOR😋 SO ... DON'T PLAGIARISME YEESSS😘 Amazing Cover by @delima.bc