Story cover for Mommy Nerd by penulisnganggur
Mommy Nerd
  • WpView
    Reads 37,109
  • WpVote
    Votes 1,852
  • WpPart
    Parts 10
  • WpView
    Reads 37,109
  • WpVote
    Votes 1,852
  • WpPart
    Parts 10
Ongoing, First published Apr 23, 2017
De itu nama panggilannya, Deolinda Griyanti itu nama panjangnya gadis nerd berparasan pas-pasan serta bertubuh mungil dan kisahnya tak sepanjang namanya. 

Tanggung jawab yang sebenarnya belum patut dia pikul, sekarang tersampir di punggungnya. Memaksa ia untuk menanggung beban yang semakin berat ternyata. 
kenapa tidak, seonggok nyawa tak berdosa sedang bersemayam dengan nyaman di rahimnya.

Pilihannya hanya dua.

Menggugurkannya atau membiarkannya tetap hidup? 

Bagaimana kisah Si Nerd Deo? 
apakah dia akan menggugurkannya atau ada hal lainnya?

_______________


Ini cerita pertama aku
boleh dilihat,boleh di vote,coment and share but jangan di bully 😄

selamat membaca
All Rights Reserved
Sign up to add Mommy Nerd to your library and receive updates
or
#44sukacita
Content Guidelines
You may also like
𝓦𝓮𝓭𝓭𝓲𝓷𝓰 𝓟𝓪𝓹𝓮𝓻 [End] by lemamelia19
44 parts Complete Mature
Semua orang butuh uang, begitu pula dengan Retta. Retta perlu uang untuk menyambung kehidupannya dan membayar kuliahnya, karena usaha orangtuanya tengah diambang kehancuran. Dilain sisi, Joe adalah titisan keturunan konglomerat. Hidupnya sudah biasa dilimpah dengan harta dan kekayaan, hanya satu yang Joe butuhkan. Yaitu seorang anak. Joe ingin seorang anak tapi tidak ingin menikah, Joe tidak percaya dengan hal yang bernama cinta. Diwaktu yang sama, mereka bertemu. Retta yang ekspresif dan Joe yang minim ekspresi harus bersatu disebuah hubungan toxic, hubungan simbiosis mutualisme. Akhirnya mereka memutuskan untuk menikah diatas kertas, wedding paper. _____________________ "Pak. " "Ya? " "Boleh request tambahan gak? Saya lupa tulis ini semalem. " "Apa? " "Tolong, setelah nikah nanti. Saya mau pisah kamar, saya gak mau sekamar sama Bapak. " "Retta.. Jika kita pisah ranjang, buat apa saya jadiin kamu istri? " "Eh kok gitu? " "Kamu kira proses pembuatan embrio bisa didapatkan secara online? " "Semua ada prosesnya, Retta. " _____________________ Biasakan sebelum membaca, follow akun saya dulu karena saya gak akan menyusahkan kalian dengan memprivate cerita. Cerita murni berasal dari otak dan jari saya, jika menemukan kesamaan mungkin itu hanya sebuah ketidak sengajaan atau saya yang di plagiat. Untuk para plagiat, inget ada Tuhan yang maha melihat dan hukum yang tertulis. Start writing : 13 Nov 21 Start publish : 1 Des 21 Ending : 14 Jul 22 Happy Reading & Enjoy guys!! Instagram : @Kristt_19
You may also like
Slide 1 of 10
Love Love Love ✓ cover
𝓦𝓮𝓭𝓭𝓲𝓷𝓰 𝓟𝓪𝓹𝓮𝓻 [End] cover
Pernikahan Tanpa Cinta (TAMAT) cover
Anak Kembar sang Presdir [END] cover
DELORA ✓ cover
Perfect Wife (TAHAP REVISI) cover
CURE | MOVE ON SERIES  cover
TITIPAN HATI (END) cover
Saturnus,Uranus,Neptunus [BXB] [BL] cover
OTW (On The Wedding)✔️ cover

Love Love Love ✓

14 parts Complete

"Takdir seperti memaksaku untuk menelan mentah-mentah sebuah pil pahit." [END] Ini kisah tentang Dewi Maya Paramastri yang baru saja satu tahun menempati rumah impiannya namun sudah harus di hadapkan dengan rasa kehilangan yang amat mendalam. Karena hanya dalam hitungan detik, takdir memaksa Maya untuk menerima kepergian calon buah hatinya yang sudah Maya tunggu selama dua tahun dan Nares suaminya yang harus mengalami koma akibat sebuah kecelakaan. Di tengah perjuangan Maya yang sedang bertahan melawan kesedihannya karena Nares yang tak kunjung sadar, tiba-tiba datang Rumi sahabat Maya yang ingin dicarikan sosok pria sebagai calon suami oleh Maya. Pria yang diinginkan Rumi bernama Lendra. Mayapun dengan senang hati membantu mencari tahu lebih jauh tentang Lendra demi Rumi. Namun bagaimana akhirnya? Akankah Maya berhasil membuat Lendra jatuh hati pada Rumi atau justru sebaliknya? Lalu bagaimana dengan kondisi kesehatan Nares suami Maya nantinya? ㅡ a wattpad story by dearsoftpeach, Agust 2021