Hujan Pelangi!
  • Reads 102
  • Votes 7
  • Parts 2
  • Reads 102
  • Votes 7
  • Parts 2
Ongoing, First published Apr 27, 2017
"Jika bumi saja bisa membuat mu bahagia lalu mengapa kau masih mengejar langit?".

          Berawal dari kesedihan seorang gadis muda yang meratapi kematian ibunya dan berusaha untuk melupakan jika dulu ia pernah memiliki seorang ayah. Gadis itu terus bangkit dan mulai hidup baru dengan Adit (adik laki-lakinya) dan juga nenek Salamah (nenek kandungnya). Nama gadis itu adalah Gandis, gadis yang memiliki sejuta harapan agar hidupnya menjadi lebih baik dikemudian hari, ia selalu berusaha agar tidak merepotkan orang lain selagi ia mampu memikul beban hidupnya sendiri tetapi sifat Gandis tersebut berbanding terbalik dengan laki-laki yang ditemuinya dijalan. pria tersebut adalah Sandy yang selalu merepotkan orang lain tetapi tidak ingin direpotkan orang lain sifat Sandy yang sombong, angkuh, arogan dan selalu merasa bahwa dia adalah orang yang paling kaya seantero dunia yang membuat orang lain jengkel jika melihat atau berteman denganya maka dari itu Sandy tidak memiliki banyak teman. selain itu Gandis juga bertemu dengan cinta lamanya pada saat hari pertama ia masuk kuliah. Ryo adalah cinta pertama Gandis, setelah pertemuan terakir mereka pada saat perpisahan sekolah semasa SMP dan mereka kembali di pertemukan pada saat kuliah. Ryo dia adalah salah satu anggota himpunan mahasiswa di kampus mereka Ryo memiliki sifat yang hangat dan penyayang. 

(Akankah Gandis menyatakan cintanya yang sudah lama ia simpan kepada Ryom atau ia akan memulai mencari seseorang yang baru? apakah Gandis akan kembali bertemu ayahnya?)~~~ 

SALAM KENAL SEMUANYA SEMOGA SUKA DENGAN CERITA SAYA!♡
All Rights Reserved
Sign up to add Hujan Pelangi! to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Alatthalita cover
Kita kan musuhan cok!  cover
Godaan Sya'ir Zubair [SELESAI] cover
Sang Juragan (Gibran Danuarta) 21+ cover
AZIEL DIANDRA cover
DOYAN NGENTOD cover
Hyacinth cover
𝗨𝗡𝗪𝗔𝗡𝗧𝗘𝗗 𝗛𝗨𝗦𝗕𝗔𝗡𝗗 [MarkHyuck]🔞���🔞🔞 cover
 El and Jerganio  cover
My Papa cover

Alatthalita

79 parts Complete

Bagaimana perasaan kalian jika setelah 4 tahun kabur dari persantren, kamu di pertemukan lagi oleh laki-laki yang merupakan anak dari pemilk pesantren? Tapi dalam status sudah menjadi suami? . . °°° "Bisa gak lo jangan deket-deket gue? Kita tuh bukan muhrim!" "Bukan muhrim, hmm? Kita sudah sah menjadi suami-istri dan sudah halal berpegangan tangan atau bahkan bisa melakukan hubungan layaknya suami-istri." Katanya terkekeh kecil. "Dasar mesum!!!" Hasil pemikiran sendiri. Di larang plagiat 🚫🙅 . . . . Since:jan 2024 #rank1 #rank1badgirl #mantansantri #gus