Highest rank #1 in Action
Meet California Anderson.
California 'Cally' Anderson hanya seorang wanita yang mempunyai banyak impian besar seperti kebanyakan orang lainnya.
Hingga ia berhasil mencapai apa yang diinginkannya, Cally mencoba untuk menjalani kehidupannya dengan lurus sampai usianya yang telah menginjak ke dua puluh empat.
Hingga pada suatu hari Cally bertemu dengan Vaughn Dawne seorang pria dengan segala pesona dan juga seringai serigala yang paling dibenci oleh Cally.
Vaughn Dawne mempunyai segalanya yang diinginkan oleh orang-orang di luar sana. Kesempurnaan fisik, kekayaan, otak cemerlang, dan juga wanita yang menginginkannya.
Namun di sisi lain, ini adalah keberuntungan besar bagi Vaughn Dawne karena ia kembali menemukan California Anderson di tempat yang tidak terduga.
Kali ini, Vaughn telah siap dengan segala peringatan dan juga ancaman yang akan ia berikan kepada wanita itu.
Semuanya tidak akan menjadi begitu mudah untuk California Anderson karena dirinya yang kembali berurusan dengan seorang Vaughn Dawne.
Tidak, setelah apa yang telah terjadi.
Rahasia, ancaman, dan juga masalalu.
▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬
"Katakan kepadaku, apa yang paling kau takuti?"
"Kau."
▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬▬
Warning : Read at your own risk.
© Copyright 2017, NOIR13.All Rights Reserved