Midnight In Spring
  • Reads 27,998
  • Votes 4,561
  • Parts 12
  • Reads 27,998
  • Votes 4,561
  • Parts 12
Ongoing, First published Apr 30, 2017
Mature
Yun♡Jae

Masa lalu Yunho adalah sebuah teka teki. Anak pungut keluarga Kim yang sudah menjadi anggota keluarga tanpa status.

Memendam perasaan cinta pada cucu dari lelaki tua yang telah menyelamatkan nyawannya, Yunho sadar, dirinya tak kan mungkin bisa mencintai Jaejoong dan bisa membahagiakan pemuda cantik itu. Dirinya bukan lah siapa siapa. Tanpa pekerjaan tetap bahkan tanpa harta yang cukup untuk membuat Jaejoong bahagia. Jadi,Yunho senang ketika mengetahui pemuda itu meninggalkan kampung halaman dan pergi ke Seoul bersama keluarganya.

Sampai ketika Jaejoong kembali ke rumah Kakek Kim. Dalam kondisi mengenaskan akibat kecanduan obat dan alkohol. Pemuda manis yang Yunho kenal itu telah berubah. Di gantikan pemuda pendiam, pemarah yang berusaha mengakhiri nyawanya sendiri dengan segala cara. Karena Jaejoong pikir, dia lah yang membunuh kedua orang tuanya dalam tragedi sebuah kebakaran.

Dengan cinta yang ia milikki, Yunho berharap mampu membawa Jaejoong yang dulu ia kenal kembali.
All Rights Reserved
Sign up to add Midnight In Spring to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Obsession cover
Dark Love cover
Hello, KKN! cover
U & I (oneshoot 21) cover
Hyper cover
Love from Sleeping Beauty  cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
Trapped With My Brother Friend cover

Obsession

20 parts Ongoing

Setelah satu tahun bertahan di pernikahan itu, Sabrina pada akhirnya memilih kabur ketika kebenaran tentang suaminya terungkap. Sabrina ingin memulai kehidupan yang jauh berbeda dari kehidupannya yang sebelumnya. Gadis itu yakin bahwa suaminya, Detra tidak akan mencarinya karena pria itu tidak pernah mencintainya. Namun, siapa sangka hari itu mereka bertemu lagi. "Bukankah kamu pantas untuk diikat selamanya di ranjang kita karena berusaha kabur dari suami kamu, Sabrina?" Detra datang dengan penampilan yang jauh berbeda dari ingatan terakhirnya. ***