Story cover for The Secret Behind The Fog by Racressida_Narayan
The Secret Behind The Fog
  • WpView
    Reads 4,559
  • WpVote
    Votes 159
  • WpPart
    Parts 9
  • WpView
    Reads 4,559
  • WpVote
    Votes 159
  • WpPart
    Parts 9
Ongoing, First published Dec 24, 2013
Mereka semua bertemu dalam satu kejadian. Kejadian langka dalam hidup mereka. Mereka 'sama', dan mereka baru bisa tersenyum saat ada beberapa orang yang menanggung 'kelebihan' yang mereka terima. Mereka adalah Sunrise. Semua orang memanggilnya begitu.

Di kisahkan, pada suatu hari mereka terjebak dalam sesuatu di luar nalar. Meskipun mereka sering mengalami hal-hal di luar nalar.
Akan tetapi ini berbeda. Ini tidak sama pada biasanya. Ini tidak umum.
Suatu rahasia di balik kabut itu, seolah menyambut kedatangan mereka semua. Melarang mereka untuk kembali ke dunia mereka.

Menawan mereka semua, dalam ketakutan yang tak berujung.
All Rights Reserved
Sign up to add The Secret Behind The Fog to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
Larasuma: Kita Pernah Satu Langit by lnairaz
30 parts Complete
Dua puluh enam manusia menuju satu desa yang indah di Ranah Aurum. Apa yang awalnya tampak seperti program biasa, perlahan menjadi kisah tak terduga tentang ikatan, konflik, kejutan budaya, dan perasaan yang tumbuh di waktu yang tak tepat. Naira, gadis dari Astronomi, hanya ingin menyelesaikan tanggung jawabnya dan pulang. Tapi ketika langkah kakinya memasuki pelataran posko utama itu, semesta ternyata punya rencana lain. Disambut oleh budaya, aroma tanah basah, dan tawa hangat dari anak-anak lokal, mereka pun tahu-ini bukan sekadar program biasa. Ini tentang menemukan makna di tengah riuhnya pagi, kehilangan di antara senyum, dan barangkali... cinta yang sempat dipinjamkan oleh waktu. Dan di balik proyek besar di Larasuma, mereka harus menghadapi lebih dari sekadar tantangan fisik dan akademik. Mereka terjebak dalam jejak masa lalu yang misterius, yang menghubungkan mereka dengan tim dari tahun 2008. Ketika sebuah catatan berisi pesan dari masa lalu muncul, mereka mulai menyadari bahwa perjalanan mereka bukan hanya untuk menyelesaikan proyek, tetapi juga untuk memperbaiki kesalahan yang terjadi pada tim sebelumnya. Mereka harus mengungkap misteri yang tersembunyi, menghadapi masalah internal, dan menyelesaikan konflik percintaan yang membingungkan, agar proyek ini tak hanya dikenang, tapi juga berhasil. Akankah mereka mampu menyelesaikan semuanya sebelum terlambat? Atau, apakah mereka akan terjebak dalam lingkaran waktu yang tak berujung? Lalu, satu per satu rahasia kecil dan benih hubungan pun mulai tumbuh, diam-diam-hingga akhirnya mengalir... mengikuti arus. ⸻ Disclaimer: Jika ada kemiripan nama, karakter, atau kejadian, itu merupakan kebetulan belaka dan bukan representasi langsung dari individu maupun instansi tertentu. Bacalah dengan hati terbuka dan biarkan semestanya membawamu kembali ke pagi-pagi riuh di Larasuma.
Calamity's Obsession ✓ by ArcherLunar
66 parts Complete
"Jika ingin aku menyelesaikan novelnya, setidaknya kutuk aku menjadi pemeran utama! Mengapa aku harus menjadi tokoh figuran yang ditakdirkan mati pada bab pembukaan!" Sheriana Sirius, seorang penulis web-novel yang dikutuk oleh pembacanya karena tidak pernah menyelesaikan novel romansa-fantasi berjudul 'Calamity Obsession' sejak 7 tahun novel tersebut diunggah. Novel dewasa tersebut menceritakan tentang sang pemeran utama pria, Kyree Maximillian, putra haram dari raja dengan gelar Duke of Ante. Demi menyelamatkan kerajaan, Calamity disegel di dalam tubuhnya saat ia masih kecil. Agar kewarasannya tetap terjaga, ia harus pergi ke kuil Sanctuary untuk mendapatkan berkah dewa secara rutin. Di kuil itulah ia bertemu dengan pemeran utama wanita, Azura Freya, seorang pendeta wanita (Priestess) yang membantu Kyree dalam proses Pemberian Berkat, yang mana hal tersebut menimbulkan suatu perasaan terlarang di hati Kyree. Dia melakukan segala cara untuk membuat Azura menjadi miliknya. Azura sendiri adalah wanita suci yang mendedikasikan hidupnya hanya untuk melayani Dewa sehingga kegilaan Kyree pun menjadi. Dia menodai Azura di depan patung Dewa, menghancurkan kuil Sanctuary dan kemudian menculiknya. Azura yang malang dipenjarakan oleh Kyree di dalam sangkar emas mansion Maximilian. Dia disiksa setiap malam dalam kobaran api hasrat yang membara. Dan setelah itu... "Setelah itu apa?! Aku tidak menyelesaikannya sampai akhir...." Novel yang ia tulis atas dasar kebosanan akhirnya terlupakan. Dan sekarang, Sheri harus bertanggung jawab untuk menyelesaikan jalan ceritanya apapun yang terjadi agar ia dapat kembali ke dunia asalnya. Namun sepertinya, ia bertransmigrasi tepat di bab pembukaan, awal dari segala cerita bermula. Akankah ia mampu melakukannya dengan baik sesuai apa yang pernah dia tuliskan, atau kah ia memilih untuk merubah jalan ceritanya dari awal? . . . Cerita murni mikir sendiri NO copy copy!^^ End
Anak-Anak Matahari dan Kegelapan by Aprimardita
34 parts Complete Mature
Hai! Ini adalah kisah tentang empat orang yang mencari jawaban tentang masa lalu mereka. Tiga di antara mereka-Ruri, Rara, dan Apri-lahir dengan kemampuan yang tak bisa dijelaskan, sementara satu-satunya yang normal, Kevin, memilih tetap berada di sisi mereka. Siapa mereka sebenarnya? Dari mana asal kekuatan mereka? Dan yang paling penting... apakah mereka siap menghadapi kebenaran yang tersembunyi? Karakter: 🔹 Ruri - Sang kakak tertua, tegas dan protektif. Dia bisa merasakan keberadaan makhluk halus, tahu mana yang baik dan mana yang jahat. Kadang dia terlihat berbicara sendiri, tapi sebenarnya dia sedang berbicara dengan sesuatu yang tak kasat mata. 🔹 Rara - Tenang tapi penuh ketakutan. Dia punya kemampuan untuk melihat kenangan terakhir seseorang sebelum mereka meninggal, hanya dengan menyentuh barang milik mereka. Keahliannya sering membawa mimpi buruk, tapi dia tetap berusaha kuat. 🔹 Apri - Si bungsu yang ceria, tapi menyimpan kekuatan yang lebih besar dari yang lain. Dia bisa merasakan keberadaan makhluk dari dunia lain, sejauh apa pun mereka bersembunyi. Tapi dia belum sepenuhnya mengerti arti dari kemampuannya. 🔹 Kevin - Satu-satunya yang tidak memiliki kekuatan, tapi juga satu-satunya yang tetap ada untuk mereka. Dia tidak percaya pada hal-hal gaib, tapi dia percaya pada mereka. Dan karena itu, dia tidak akan pernah membiarkan mereka menghadapi semuanya sendirian. Mereka berempat tumbuh bersama, tapi tak pernah benar-benar tahu dari mana asal mereka. Hingga sebuah mimpi membawa mereka kembali ke desa yang telah lama hilang... sebuah tempat yang menyimpan kebenaran tentang siapa mereka sebenarnya. Dan saat kebenaran itu terungkap, mereka harus memilih-menerima takdir mereka, atau berjuang melawannya. "Kadang, jawaban yang kita cari bukanlah sesuatu yang harus ditemukan. Tapi sesuatu yang harus kita hadapi."
You may also like
Slide 1 of 10
Larasuma: Kita Pernah Satu Langit cover
When the Sunflowers Bloom cover
PURPLE LIFE 🥀 cover
Karaline _ You're An Extra cover
Calamity's Obsession ✓ cover
luka alaska  cover
REKSA: The Last Bell cover
Ketika Waktu Memilih Kita cover
S.Cream cover
Anak-Anak Matahari dan Kegelapan cover

Larasuma: Kita Pernah Satu Langit

30 parts Complete

Dua puluh enam manusia menuju satu desa yang indah di Ranah Aurum. Apa yang awalnya tampak seperti program biasa, perlahan menjadi kisah tak terduga tentang ikatan, konflik, kejutan budaya, dan perasaan yang tumbuh di waktu yang tak tepat. Naira, gadis dari Astronomi, hanya ingin menyelesaikan tanggung jawabnya dan pulang. Tapi ketika langkah kakinya memasuki pelataran posko utama itu, semesta ternyata punya rencana lain. Disambut oleh budaya, aroma tanah basah, dan tawa hangat dari anak-anak lokal, mereka pun tahu-ini bukan sekadar program biasa. Ini tentang menemukan makna di tengah riuhnya pagi, kehilangan di antara senyum, dan barangkali... cinta yang sempat dipinjamkan oleh waktu. Dan di balik proyek besar di Larasuma, mereka harus menghadapi lebih dari sekadar tantangan fisik dan akademik. Mereka terjebak dalam jejak masa lalu yang misterius, yang menghubungkan mereka dengan tim dari tahun 2008. Ketika sebuah catatan berisi pesan dari masa lalu muncul, mereka mulai menyadari bahwa perjalanan mereka bukan hanya untuk menyelesaikan proyek, tetapi juga untuk memperbaiki kesalahan yang terjadi pada tim sebelumnya. Mereka harus mengungkap misteri yang tersembunyi, menghadapi masalah internal, dan menyelesaikan konflik percintaan yang membingungkan, agar proyek ini tak hanya dikenang, tapi juga berhasil. Akankah mereka mampu menyelesaikan semuanya sebelum terlambat? Atau, apakah mereka akan terjebak dalam lingkaran waktu yang tak berujung? Lalu, satu per satu rahasia kecil dan benih hubungan pun mulai tumbuh, diam-diam-hingga akhirnya mengalir... mengikuti arus. ⸻ Disclaimer: Jika ada kemiripan nama, karakter, atau kejadian, itu merupakan kebetulan belaka dan bukan representasi langsung dari individu maupun instansi tertentu. Bacalah dengan hati terbuka dan biarkan semestanya membawamu kembali ke pagi-pagi riuh di Larasuma.