The Lover Next Door [END]
6 parts Complete "Jangan-jangan kita memang berjodoh, ya?"
"Memangnya siapa yang sudi berjodoh sama kamu?"
"Ah, kalau Tuhan menghendaki kita berjodoh memangnya kita bisa apa?"
Oh Tidak! Median jelas bukan laki-laki yang diinginkan Prasasti untuk menjadi jodohnya! Terlebih, sudah ada calon yang diajukan sang Ayah yang jauh lebih potensial dan setidaknya lebih waras dibanding Median.
Gempuran rayuan sekaligus perubahan-perubahan dalam diri Median setelah beberapa tahun tak bertemu, seharusnya tak menggoyahkan perasaan Prasasti, kan?
Baca aja dulu, siapa tahu jodoh ^^
DITERBITKAN OLEH ELEXMEDIA AGUSTUS 2022