The Real My Mate (TAMAT)
  • Reads 188,614
  • Votes 11,761
  • Parts 15
  • Reads 188,614
  • Votes 11,761
  • Parts 15
Complete, First published May 20, 2017
Milka

manusia? .ya aku manusia. 

aku tinggal di suatu pack bersamaan dengan werewolf ,bagaimana bisa? nanti aku akan ceritakan .

tapi di blackmoon pack ini manusia dilarang masuk tanpa ijin alphanya. karena manusia yang masuk akan di hapus ingatannya dari masa lalu. 

aku tidak ingin melupakan keluargaku. Jadi aku di sembunyikan oleh para omega di rumah mereka. 

hidupku bukannya senang tapi menderita karena mereka.  





mate ?  jangan tanyakan , aku sudah mencarinya di hampir semua pack di dunia tapi tidak ku temukan. 

packku adalah pack yang di takuti di atlantika , ya katakan aku kejam itu harus kulakukan untuk melindungi orang yang ku sayang dan packku. karena aku adalah alpha blackmoon pack .




(TAMAT)
All Rights Reserved
Sign up to add The Real My Mate (TAMAT) to your library and receive updates
or
#2human
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Dark+ Light cover
IAM BAD MATE [end] cover
[Season Series] | Akrasia - Yuta Version cover
My Mate • END • cover
Unexpected Moment (Fin) cover
Trapped In Dark Love  cover
ALPHA'S DESTINY [ END ] cover
Permaisuriku~ (END) cover
Duke's Wife [Taerin-Eunkook] [End] ✔ cover
[MY1] GODS LOVE : HADES AND EROS (UMGA FT TAERIN)  #9 》END cover

Dark+ Light

34 parts Complete

"Kau bersembunyi , aku akan mencarimu. Kau tersesat , aku akan menemukanmu. Kau pergi , aku akan menunggumu kembali. Saat mereka mencoba mengambil mu dariku , aku akan bertarung mempertahankanmu. Karena aku tidak mau kehilangan seseorang yang aku cintai lagi." "Sejak awal kau Luna ku , hingga akhir pun kau akan tetap menjadi Luna ku." "Karena kau adalah diriku yang lain. Jika aku menyakitimu aku akan menyakiti diriku sendiri. Jika aku mencintai dan memperdulikanmu , maka aku mencintai dan peduli pada diriku." ~~Ethan Chevalier~~ "Jika orang lain datang ke Pack karena mereka ketakutan pada diri sendiri." "Aku memilih pergi karna di Pack itulah aku merasa terancam." "Terimakasih atas rasa sakit ini." ~~Freya Lucresia~~ "Jangan hidup dimasa lalu , kau pernah menjalani itu , untuk apa kau ulang lagi." ~~Orlando Frazier ~~