"Tidak bisakah kau memberikan sedikit cinta pada putra kita?"
"Atau apakah karena dia lahir dari rahimku?"
~~~
Hanaya Anggita Byantara, Seorang wanita cantik rupawan bertubuh mungil dan berwajah cantik bak model. Ia berprofesi sebagai pelukis di negara dengan keindahan fashion di dunia. Ia adalah seniman yang terkenal dengan berbagai seni abstrak lukisannya.
Kaivan Arshan Alexander, Seorang pria yang berprofesi sebagai CEO. Berwajah tampan, berkulit putih, bertubuh tinggi dengan tubuh atletis. Kehidupannya penuh rahasia dari publik, dia tipe orang yang menjauhi keramaian hingga tinggal jauh dari keramaian kota di sebuah distrik khusus yang terletak di perbukitan.
~~~
Ditengah ketenaran yang dimiliki Hanaya, ia tiba-tiba berhenti melukis karena suatu masalah dalam kehidupan pribadinya. Hal itu membuat geger para penggemarnya karena pemberhentian secara tiba-tiba.
Ya.. Lebih tepatnya masalah yang menimpa rumah tangganya dengan
Kaivan Arshan Alexander, suaminya.