Entah kenapa aku merasa ada sesuatu yang belum bisa kulepaskan, meskipun ku coba berulang-ulang kali, beratus-ratus kali bahkan sampai berpuluh-puluh kalipun rasanya tetap sama. Sakit ? Ehmmm jangan tanyakan lagi padaku Aku sama skali masih belum bisa melupakannya. Rasa itu, kenangan itu, masih tertanam jelas dalam ingatanku. Melupakannya ? Sulit ! Kamu tau beberapa hal tidak akan kembali utuh bahkan ketika kamu berusaha memperbaikinya, seperti kaca yang pecah, ketika kamu menggabungkan dua sisi yang retak dan berusaha menutupinya dengan selotip, ia akan tetap terlihat cacat. Jangan mencintai jika pada akhirnya kamu harus memberi luka !! Aku yang dulunya adalah gadis periang, cerewet, bawel, reseh, nyebelin, banyak ditaksir orang, gadis terkenal, memiliki segala kemewahan, dimanjakan orang tua dan memiliki tiga orang sahabat superrr baik. Tapiii..... Mendadak menjadi lemah, terluka karna cinta seorang pria yang sangat dicintainya, yang membuat dirinya terus berpikir apa maksud dari semua hal ini ? Bagaimana bisa ini terjadi ? Pengkhianatan yang tak pernah terpikirkan olenhnya !All Rights Reserved
1 part