Story cover for I Catch You! by Triharka
I Catch You!
  • WpView
    Reads 383,111
  • WpVote
    Votes 23,290
  • WpPart
    Parts 27
  • WpView
    Reads 383,111
  • WpVote
    Votes 23,290
  • WpPart
    Parts 27
Ongoing, First published May 28, 2017
Seandainya​ jodoh itu datangnya seperti pasien yang muncul tiba-tiba saat tengah malam di depan pintu rumah. •••Trizha Yustika Rahadi •••

INI GILA!

Aku pasti G.I.LA. Bagaimana mungkin, aku tertarik menyentuh pasienku seperti ini?

INI SALAH!

Bagaimana bisa aku berani melanggar sumpah dokter yang selama ini selalu kujunjung tinggi?

Tapi dia berbeda.

Apakah mungkin aku bisa begitu mudah menyukainya?

Apa benar aku menyukainya?

Dia....

Sang tamu tengah malam-ku. 

______________________________________

*Untuk medical content yang tidak dijelaskan detail atau tidak dimengerti boleh langsung tanya aku. Dan kalau ada kesalahan dari cerita terutama di bagian yang mengandung hal-hal mengenai medical content tersebut mohon sekali koreksinya?
All Rights Reserved
Sign up to add I Catch You! to your library and receive updates
or
#282kiss
Content Guidelines
You may also like
A Unique Girl for The Playboy (TAMAT) by QueenHalu95
56 parts Complete Mature
#Sequel Melt Her Heart Ayden Greene Milton, pria berusia 25 tahun yang menjabat sebagai CEO Milton's Group cabang Medan yang baru dirintis sejak 2 tahun yang lalu. Sebuah ujian baginya untuk memajukan dan mengembangkan perusahaan baru ini demi membuktikan dirinya layak menjadi pewaris tunggal perusahaan milik keluarganya ini. Tidak ada yang tahu bahwa pria yang terkenal sebagai lady killer ini sengaja diasingkan oleh ayahnya karena memendam perasaan cinta terhadap calon kakak iparnya sendiri. Ini merupakan rahasia antara dirinya dan juga ayahnya. Dia berharap suatu saat nanti menemukan cinta baru yang dapat menyembuhkan patah hatinya. Joanna Siregar, seorang koas atau dokter muda yang sedang menjalani kepaniteraan di salah satu rumah sakit pendidikan di Medan. Gadis manis berusia 22 tahun itu berbicara dengan logat batak yang kental dan sangat suka mencemooh orang lain menggunakan bahasa daerahnya. Gayanya petakilan dan apa adanya. Sangat hemat hingga dianggap pelit oleh teman-temannya. Hobinya mengagumi kaum adam yang berbadan tegap tidak peduli meskipun statusnya suami orang. "Aaaa... Pria cabul!" Joanna tidak sengaja memergoki Ayden sedang bercumbu dengan seorang jalang di samping kamarnya. Dia tidak tahu kalau Ayden adalah cucu dari Mrs. Roosevelt, pemilik rumah kost yang disewa olehnya. Tentu kejadian malam itu tidak akan pernah dilupakan oleh keduanya, khususnya Ayden. Apa yang akan terjadi selanjutnya? ********* Highest Rank #1 truelove (03/10/2020) #2 romancestory (22/12/2020)
You may also like
Slide 1 of 10
You are my love cover
After Night cover
Palpitasi Atrium  cover
DAVINA NAIRA ( COMPLETE ) cover
Love or Obsession (21+) cover
Dokter Hati [OPEN PO] cover
[End] Behind The Heart cover
Siap! Salah Jodoh?? (complete) cover
(End) Ketika Hanya Hati yang Saling Bicara cover
A Unique Girl for The Playboy (TAMAT) cover

You are my love

25 parts Complete

Repost Keyra pikir ia takakan pernah jatuh cinta lagi, setelah apa yang ia alami di hidupnya. hidup tanpa cinta? mungkin saat ini hal itulah yang ia terapkan pada hidupnya selama beberapa tahun belakang. Cinta masa remajanya yang indah mendadak menjadi sebuah trauma baginya. Namun akhirnya sebuah kenyataan menyadarkannya dan mempertemukannya dengan sosok yang selama ini ia hindari dalam kehidupannya. "Kenapa Tuhan harus kembali mempertemukanku dengan dia" Keyra Bagi seorang Radhitya cinta bukanlah segalanya. Namun pertemuannya dengan Keyra membuatnnya harus menarik kembali kata-katanya. Radhitya yang dingin, bersikap tertutup dan humble akhirnya kelimpungan dengan sikap Keyra yang terkesan selalu menghindarinya. "Kenapa sih dia selalu menghindar, memangnya aku dokter yang galak?" Radhitya Rank #9 roman #1 dokter #5 chicklit