30 parts Ongoing HAPPY READING ‼️
🪐MARAPATI🪐
Amara Raspati, gadis yang selalu bergantung pada seluruh harapan. Dirinya telah di renggut hingga terhanyut di dalam kehidupan. Seluruh pasang mata menatap dirinya dengan iba, menatap gadis itu dengan keraguan, menatap gadis itu dengan kebencian.
Hingga Amara hanya bisa menetap sendiri dan meragukan untuk kembali berjalan bersama alurnya di atas dunia. Hidupnya terlalu rumit untuk diselesaikan.
Namun, sosok sahabatnya lah yang mampu mendampinginya. Dengan sejuta kasih yang selalu diberikan. Arvino, bagaikan sosok malaikat yang mampu mengembalikan senyum Amara.
Tetapi, Arvino telah berubah ketika bertemu dengan sosok gadis yang bernama Fely. Gadis yang selalu mampu memikat hati Arvino.
Apakah Arvino akan kembali kepada Amara atau melaju jauh menuju Fely?
Penasaran dengan kisah Amara dan Arvino? Lanjut baca saja!
Dilarang menjiplak cerita ini.