Sering, cinta tak berujung bahagia. Ada cinta bertepuk sebelah tangan, cinta yang terabaikan, cinta datang terlambat, dan bentuk cinta menyedihkan lainnya. Namun terkadang, cinta terbalas dari buah kesabaran. Meski membutuhkan proses yang panjang, waktu yang lama, dan air mata yang tak terkiraAll Rights Reserved
1 part