Story cover for Elementhoria by said_nrs
Elementhoria
  • WpView
    Reads 1,755
  • WpVote
    Votes 119
  • WpPart
    Parts 37
  • WpView
    Reads 1,755
  • WpVote
    Votes 119
  • WpPart
    Parts 37
Ongoing, First published Jun 09, 2017
Element, dalam dunia kami element itu adalah hal yang lumrah. Ada yang menyebutnya sebuah kutukan, ada yang menyebutnya sebuah anugerah. Dunia kami telah dilindungi oleh dewa ratusan tahun lebih. Cerita ini berawal dari dua remaja yang menyukai tentang Elementhoria, banyak sekali yang tau tentang Elementhoria. Namun itu hanya sebuah sebutan, tidak ada yang tau siapa mereka dan apa tujuan mereka. Dua remaja tersebut bernama Alpha Aestron dan Bena Orvalend, mereka berdua hidup di Desa Orde tepatnya di kerajaan Heora. Suatu hari nasib buruk menimpa mereka, mulai dari situ mereka pun berpetualang untuk mencari kekuatan Elementhoria.

INFO Cerita :
- Cerita ini satu chapter cukup singkat.
- Alur cerita yang mayan cepat.
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Elementhoria to your library and receive updates
or
#504journey
Content Guidelines
You may also like
Darolent Academy : Lost Darold Princess by PenaManusia8
101 parts Ongoing
Update Tiap Minggu✨ Alana Claryssa, gadis cantik yang tinggal bersama paman dan bibinya. Memiliki sifat datar, dingin dan tertutup membuatnya terlihat misterius, dibalik itu dia sosok yang hangat dan perhatian pada sekitarnya. Sejak kecil dia sering mendengar suara asing yang seperti berbisik di telinganya. Suara wanita yang seperti mengajaknya bicara. Suatu hari suara itu menceritakan sebuah kisah tentang negeri sihir, dunia lain yang disebut dunia sihir. "Alana, mau aku ceritakan sebuah kisah? Pada dahulu kala..." Hingga Alana menyadari suara itu bukan sekedar khayalannya, suara itu nyata. "Hei siapapun kau, jelaskan apa yang terjadi padaku?!" Alana kecil menemukan kekuatannya. Dan saat ia berumur 16 tahun kenyataan besar terungkap, tentang jatidirinya yang sebenarnya. Semua di mulai saat orang-orang dari dunianya datang. "Kami perwakilan dari Darolent High School akan merekrut beberapa murid untuk sekolah disana tapi sebelumnya kami akan mengadakan test..." Dan kenyataan yang lebih besar terungkap. "...kaulah yang terpilih, kau adalah sang legenda yang akan mengalahkan kegelapan..." Kembali ke dunia sihir, bertemu kembali dengan keluarganya, menjalani kehidupan baru di Academy, dan menemukan cintanya disana. "Aku menyukaimu Alana" Kisah perjalanan, petualangan, persahabatan dan juga cinta. Bersama para pangeran dan putri lainnya akankah Alana berhasil mengalahkan kegelapan? Bagaimana kisah perjuangan Alana dan kawan-kawannya dalam menyelamatkan dunia sihir? Ini kisah tentang Alana, LOST DAROLD PRINCESS. by.penamanusia
You may also like
Slide 1 of 10
PREDESTINATION cover
Another Life [unedited][✔] cover
I Am a Hero [END] cover
SF 4 : Our Story  cover
kazuchi No Kaze The Bond Beyond The Storm cover
Darolent Academy : Lost Darold Princess cover
Element : Elemental High School {END}[Dreame] cover
Prepare to Fight the Darkness cover
The Hidden Heir cover
THE ELEMENT'S GIRLS SEASON 1 & 2 cover

PREDESTINATION

57 parts Complete

Saat mendekati tikungan terakhir, mobil di belakang Elena kehilangan kendali. Dan insiden mengerikan itupun terjadi. Kejadian tersebut begitu cepat, Elena tidak sempat melakukan antisipasi sekedar melakukan manuver untuk menghindar. Mobil lawan menghantam mobil Elena yang kala itu melaju dengan kecepatan 200 km/jam. Mobil Elena terbang bebas keluar lintasan, berguling-guling beberapa kali sebelum mendarat keras ke tanah. "Elena!" ***** Setelah insiden kecelakaan yang kemungkinan besar menewaskannya, Elena justru terlempar ke dalam novel yang pemeran utama prianya digambarkan sebagai sosok dengan karakter badboy yang memiliki aura kebebasan dan kedewasaan. Pemeran utama pria juga berkedudukan sebagai pemimpin klub mobil yang gemar melakukan balap liar sebagai ajang taruhan. Kejadian apa yang sedang Elena alami? Perpindahan jiwa? Metempsikosis? Transmigrasi? Reinkarnasi? Entahlah. *Pictures in some chapters by pinterest. #1 in Indonesia 29/07/2023 #1 in Isekai 30/07/2023 #1 in Time Travel 13/08/2023 #1 in Dunia Novel 13/08/2023 #1 in Balapan 13/08/2023 #3 in Fantasi 13/08/2023