Story cover for Dear, enemies. by Aysalamaaa
Dear, enemies.
  • WpView
    Reads 5,739
  • WpVote
    Votes 2,097
  • WpPart
    Parts 20
  • WpView
    Reads 5,739
  • WpVote
    Votes 2,097
  • WpPart
    Parts 20
Ongoing, First published Jun 11, 2017
Seumur hidupnya, Ayra Nifsa Hanaya tidak akan pernah menyangka bisa bertemu lagi dengan manusia semenyebalkan Prahansa Raffiansyah. Meskipun sudah hampir sepuluh tahun yang lalu, ingatan buruk tentang Raffi yang selalu mengejeknya masih terasa nyata didalam pikiran Ayra.

Tanpa diduga, semesta justru merencanakan alur kehidupan yang sama sekali tidak Ayra inginkan. Alur kehidupan yang justru membawanya pada rasa yang tidak pernah Ayra sangka. Tidak pernah sekalipun Ayra menyangkanya, ternyata berteman dengan musuh terasa menyenangkan.

"Bila kita terlalu membenci seseorang, berhati-hatilah. Takutnya terbawa hati."

Awalnya kata-kata itu menakutkan didalam benak Ayra. Namun bagaimana bila sekarang ia sendiri mengalaminya, lalu nyaman dengan hal itu?

Ini hanya tentang Ayra, yang hidupnya berubah setelah memiliki rasa itu lalu harus menerima kenyataan pahit yang tidak akan pernah ia ikhlaskan seumur hidupnya.

"Dear, enemies. You will never disappear in my memory, i will always miss you." -Ayra Nifsa Hanaya.


© Copyright 2019 by Aysalamaaa
All Rights Reserved
Sign up to add Dear, enemies. to your library and receive updates
or
#189pertengkaran
Content Guidelines
You may also like
Friendship In Love by reny-uch
15 parts Complete
"Anisa hari ini kamu cantik buangetttt, pakek u tripel t lagi." Rayu Alif kepada Anisa. Anisa sama sekali tidak kebaperan atau ngeflay karena dia atau betul sifat sahabatnya, kalau ada maunya pasti memuji. Kebiasaan yang terhaqiqi. "Dari dulu."ketus Nisa dengan raut muka datar alias biasa-biasa saja. "Tapi sayang Tollloollll L nya tripel tripel." Kata Alif sambil menekan kata Tollol pada kalimatnya. "Loe tu yang begog, kalau gue gak tolol mana mau gue sahabatan sama Alien nyasar kaya loe." Jawab Nisa sambil menjitak kepala Alif saat kata Begog. Mereka memang sahabat yang konyol dan aneh. "Sialan loe." Melihat makanannya dan makanan Reza sudah habis, Alif berdiri untuk kembali. "Za ayo cabut, mbak min nanti yang bayar makanan Alif sama Reza Anisa ya. Soalnya dia baru ulang tahun." Setelah berbicara panjang lebar kali tinggi ditambah volume eh maksudnya setelah berbicara Alif langsung pergi sambil menjulurkan lidahnya ke arah Anisa. "oke." Jawab mbak Mina Uhuk-uhuk Mendengar kata-kata yang dilontarkan Alif, Anisa langsung kesedak saat minum. "Ati-ati dong kalo minum." "Alien, awas aja loe ya." Teriak Anisa kencang. Dia baru sadar kalau jadi sorotan mata para pengunjung lainnya. Tapi dia tetap tidak peduli. "Emangnya loe ulang tahun Nis? Bukannya masih lama ya?" Tanya Nafisya dengan nada polos. "Ya Allah kenapa engkau beri aku teman sepintar ini?" Mendengar dumelan Anisa, Nafisya hanya tersenyum kecil. "Alif itu lagi ngerjain gue." Dumel Anisa sambil berdiri merogoh sakunya. "Berapa mbak?." Tanya gadis itu kepada mbak Mina. "Sekalian sama Alif Reza kan?" Tanya mbak Mina. "Iya." Baca selengkapnya:")
You may also like
Slide 1 of 8
Let Me Love You Longer cover
KEPERGIAN SENJA cover
INI CINTA BUKAN BENCI cover
Diary Ayra: Cerita Cinta SMA cover
AILAH(END)✅ cover
How to Burn the Bad Boy (END) cover
Gula - Gula cover
Friendship In Love cover

Let Me Love You Longer

34 parts Complete

Ini mengenai gadis manis yang pendiam dan gemar menari. Merahasiakan segalanya di balik senyum dan tawa ceria. Sampai pada saat rahasianya tak lagi dapat ia sembunyikan. "Gue nggak tau, sampai mana gue bisa bertahan. Tapi yang pasti, gue sayang sama lo." Bibir gadis itu tersenyum. "Andai gue bisa memilih, gue bakalan milih buat nggak kenal orang kayak lo, daripada akhirnya lo ikut menderita karena gue," sambung gadis itu. "Dan andai gue bisa memilih, Mil, gue bakalan milih buat nggak pernah terlahir daripada akhirnya gue harus nyaksiin gimana sakitnya orang yang gue sayang berjuang buat bertahan hidup." °°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°°° JANGAN LUPA FOLLOW, GUYS!-♡ Halo, ini ceritaku yang ketiga di sini. Pastikan kalian baca sampai akhir, ya. Dan satu lagi, jika ada kesamaan nama tokoh, latar, atau apa pun dalam cerita ini, itu semua murni ketidaksengajaan. Harap dapat dimaklumi dan tidak langsung menjatuhkan. Oiya! Disclaimer aja, ceritanya lumayan singkat. So, pastiin jangan terlalu nyaman atau dighosting. Sudah cukup real life kalian dighosting, di cerita, kuharap jangan, xixi^^ Happy Reading-♡ Cover by : Pinterest