Lintrik
  • Reads 12,043
  • Votes 162
  • Parts 5
  • Reads 12,043
  • Votes 162
  • Parts 5
Complete, First published Jun 16, 2017
Tik tak tik tak, suara jam weker, terdengar keras. Telinganya menjadi berisik. Dia Mengambilnya dan menindihnya dengan bantal. Namun tetap saja, suara jam weker itu tetap mengganggu istirahatnya. Perempuan itu kesal dan meletakkannya weker itu kembali ke tempat semula. Dan berdiri menyibak korden. Matanya nanar melihat ujung jalan. Sepi. Tak ada motor atau mobil yang berlalu lalang. Rusmini mendesah berat. Parlan, suaminya belum pulang, padahal sudah mendekati jam dua dini hari
All Rights Reserved
Sign up to add Lintrik to your library and receive updates
or
#230perselingkuhan
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Unfair  cover
jeno-yaa cover
My Fetish with Tetangga. cover
[TAMAT] Catatan Rinea: Nanny atau Istri? cover
JUST BIRTH STORY cover
Air Mata Hati cover
SELINGKUH INDAH cover
hot short story cover
Trapped in Desire 21+ cover
Demi Uang, Ku Gadaikan Suamiku cover

Unfair

5 parts Ongoing

Dia yang tak sempurna, tetapi dikelilingi oleh orang yang sempurna. Dia yang tertinggal oleh semua hal. Hal yang menyakitkan ketika semua orang fokus dengan temanmu, dan mengabaikanmu seolah kau tak ada. Bukan hanya satu atau dua kali, bahkan selalu menjadi makanan setiap harinya. Dia yang selalu terabaikan. Hidup memang tak adil, maka carilah keadilan itu. @Bobacanna /07/10/2024