Rindu yang Menolak Pulang
  • Reads 4
  • Votes 1
  • Parts 1
  • Time 5m
  • Reads 4
  • Votes 1
  • Parts 1
  • Time 5m
Ongoing, First published Jun 16, 2017
Aku tidak pernah menyangka bertemu dengan orang yang selama ini kudambakan dalam hidupku sebagai kekasihku. Dia yang selalu ada untukku, dia yang selalu memberiku hal yang kubutuhkan, dia yang dingin dengan wanita selain aku.
Namun, apa jadinya jika orang yang kuharapkan hadir dalam hidupku justru hanya akan membawa diriku dalam malapetaka?
Orang yang diam-diam menghancurkanku dan menjebloskanku ke dalam lubang yang penuh dengan binatang buas, juga kegelapan, dimana aku tidak bisa kembali apalagi untuk menyelamatkan diri. Hanya satu yang bisa kulakukan, yaitu pasrah. 
Di titik yang mana aku mulai lelah, hanya bisa menatapmu dari jauh, dengan hati yang rapuh tanpa tahu bagaimana caraku agar tidak kembali terjatuh.
Inilah kisahku...
All Rights Reserved
Table of contents
Sign up to add Rindu yang Menolak Pulang to your library and receive updates
or
#29masasekolah
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
Stiletto Sisterhood cover

Stiletto Sisterhood

87 parts Complete

Stiletto Sisterhood is now published by W by Wattpad Books, available in paperback and E-book! As a Wattpad reader, you can also access the Wattpad Published Edition here upon purchase, or read the Wattpad Original Edition for free. ***** When they first met, best friends Priya, Isobel, Caitlin, Eshe, and Shayne swore a vow: Chase dreams not drama. Now, years later . . . ***** Priya Seth is determined to win the coveted one-year mentorship with her idol at New York's hottest law firm. Her rival? Last night's hookup, Hadrian Marek. Despite having a privileged upper hand, Hadrian is willing to form an alliance. Priya's only condition? No sex. Isobel Morgan is planning the perfect wedding, fighting to get the promotion she deserves, and caring for her dependent father. But when a video of her cheating fiancé goes viral, her world comes crashing down until she gets an offer that merges her passion for news and activism. The caveat? Long hours and travel away from her father. As these young women discover that achieving dreams is often erratic, and drama is as inevitable as adulting, the foundation of their friendship begins to crack, putting their sisterhood to the test [word count: 90,000-100,000 words]