Diam-diam mencintai
  • Reads 17
  • Votes 0
  • Parts 1
  • Reads 17
  • Votes 0
  • Parts 1
Ongoing, First published Jun 18, 2017
Masa SMA merupakan masa masa terindah bagiku. Masa-masa dimana aku tertarik dengan lawan jenis. Bukan berarti aku belum tertarik dengan lawan jenis ketika SMP, aku sudah tertarik akan tetapi rasa ketertarikanku lebih besar ketika duduk di bangku SMA. Ketika itu aku kelas 1 SMA. Sejak pertama masuk perhatianku terpaku kepada seorang perempuan berambut panjang yang duduk di bangku belakang. Wajahnya yang cantik dan sikapnya yang calm layaknya seorang wanita membuat aku terkesima karenanya. Inginku menyapa dia akan tetapi entah mengapa lidah ini seperti kaku dan tak bisa mengeluarkan kata sedikitpun jika berada di dekatnya. Selain itu jantung juga berdegup kencang. Apakah ini tandanya aku jatuh cinta? yah aku jatuh cinta kepada dia. Terlalu dini memang untuk jatuh cinta mengingat aku dan dia belum pernah mengobrol. Tetapi bagaimana lagi, perasaan tidak bisa dibohongi. Inikah jatuh cinta pada pandangan pertama?

Namaku Doni dan wanita idolaku bernama Dhini. Tinggiku sekitar 170 cm dan Dhini mungkin sekitar 160 cm. Kulitnya putih bersih dan perawakannya tinggi untuk ukuran seorang wanita pada umumnya. Perkataannya lembut dan calm, tetapi jujur saat itu aku belum pernah mengobrol dengannya. Aku tau perkataanynya calm dan lembut karena aku memperhatikan dia ketika dia sedang bercengkerama dengan teman yang lain. Aku melihat tidak banyak para lelaki yang ingin berkenalan dengannya. Padahal wajarnya jika ada cewek cantik itu biasanya para laki laki berebut ingin berkenalan dengannya. Aku tidak tahu mengapa mungkin dia terlalu memproteksi diri dengan para lelaki. Aku lihat dia juga sedikit cuek atau dingin  kepada laki laki yang ingin bicara dengannya. Aku takut nanti pada saat aku ingin berkenalan dengannya dan ingin mengajak dia mengobrol dianya malah cuek. Itu bisa membuatku trauma untuk kenalan dengan cewek lagi. Tapi aku mencoba mencari suatu kesempatan agar bisa berbicara dengan dirinya.
All Rights Reserved
Sign up to add Diam-diam mencintai to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
BEING THE PROTAGONIST'S TWIN  by pena9abut
50 parts Ongoing
Hidup emang penuh cobaan. Tapi tak berlaku bagi seorang gadis. gadis yang biasa hidup dalam kemudahan dan kasih sayang itu. "hidup kalau dikasih cobaan, ya harus dicobain!" seru seorang gadis yang sangat barbar. lalu, bagimana bila gadis itu mengalami Transmigrasi dan masuk ke dalam novel impiannya? Ting.. "selamat datang di dunia novel Nona!" gadis yang mendengar itu langsung membuka matanya. bukan merasa takut,sedih dan lainnya. dia malah merasa sangat bahagia. "aku masuk kenovel apa? dan kamu siapa, kenapa tak berwujud?" tanya gadis itu dengan nada antusias. "saya sistem yang akan menemani anda selama dinovel ini nona"(⁠•⁠‿⁠•⁠) "dan anda memasuki novel berjudul ' I hate you, but i love she' Nona!" mendengar itu, binar indah ikut semakin bertambah. "bismillah, antagonis cowoknya jadi Abang aku!" doanya begitu mendengarkan ucapan sistem jika dia masuk kedalam novel kesukaannya itu. "oiya,aku jadi siapa ngomong ngomong?" heran gadis itu,dan tak lama, sebuah cahaya menariknya memasuki sebuah gerbang. -----------****---------- "Lu bisa ngga, sekali aja jangan ganggu Arum!" ketus seorang pemuda. "bisa,tapi mati!" bukan merasa takut, justru gadis itu malah menjawab dengan bercanda. "lu-" pemuda itu mulai tak bisa berkata kata. "bisa, tapi gue harus mati dulu!" ketus gadis itu karna melihat pemuda itu seolah hendak melahapnya. "lu mati. gue, bakal tetep ketemu lu. bagaimanaoun caranya!" pemuda itu langsung pergi meninggalkan gadis itu dengan aura menggelap. gadis yang ditinggal pergi oleh pemuda gila tersebut,dibuat melongo. Start:Jumat,27 Desember 2024 end:- karya otak gabut aku sendiri. call me Apel (Amatir PEnuLis), si tukang selingkuh judul. gampang gabut. sesuai nama akun
You may also like
Slide 1 of 10
Dangerous Obsession Figuran (Revisi) cover
[TAMAT] Catatan Rinea: Nanny atau Istri? cover
JUST BIRTH STORY cover
jeno-yaa cover
Kembali Menjadi Balita [Shaquille]🐋 cover
One-shot 21++ cover
Mia Family  cover
OWNED BY CRUEL MAFIA  cover
BEING THE PROTAGONIST'S TWIN  cover
Until We Meet Again cover

Dangerous Obsession Figuran (Revisi)

23 parts Ongoing

Transmigrasi ke dalam novel tak pernah terbesit didalam penak seorang gadis barbar ini. Bagaimana seorang gadis manja mengalami kejadian diluar nalar hanya karna tak sengaja berucap ketika ada bintang jatuh?! --------****---------- "Yes,bisa lihat live adegan pembullyan!" Bertepuk tangan dengan heboh karna akhirnya bisa melihat adegan adegan yang menurutnya sangat seru itu. "hanya sepupu Protagonis Pria kan? berarti ngga akan jadi target kayak di nopel nopel." "A-aku mau kita putus!" Dengan tubuh bergetar gadis itu berucap sekali tarikan nafas "Ucapkan sekali lagi!" Saut pemuda itu dengan nada dingin "Mari kita akhiri hubungan gila ini! dan ayo mulai hidup masing masing." Gadis itu deg degan menunggu respon pemuda didepannya betapa syoknya dia dengan jawaban pemuda tampan itu "Oke, lagian cewek murahan kayak lu pasti bakal nyari cowok ketika bosan,iya atau iya?" Lalu? bagaimana jadinya kalau semua rencana yang dia susun harus musna karna seseorang yang terus mengejarnya secara brutal itu. ON REVISI!!