kebencian adalah sesuatu yang misterius. kebencian membuat seseorang menjadi buta dan tuli.
bagai sebuah rantai, kebencian itu terus terhubung, dari satu orang ke orang yang lain. terus menerus, tanpa ujung bagai sebuah lingkaran.
Sasuke, merasa dirinya terjebak dalam lingkaran kebencian. setelah dulu ia kehilangan anak sulungnya, untuk kedua kalinya ia harus kehilangan anak bungsunya sekaligus 'istri' dan anak sulungnya.
"aku tidak pernah mengira, bahwa kebencian sai belum berakhir."
==========
ini adalah sequel dari missing child. alangkah lebih baik jika membaca terlebih dahulu fanfic itu. karena keduanya berhubungan erat.
fanfic Yuuta x toge S2
Mungkin Toga bakal nambahin beberapa hal baru jadi moga kalian suka sama cerita toga yang ini ya!
terimakasih sudah mampir walau mampirnya bukan ke hati saya (canda)