Story cover for Memoria by bananaleslie
Memoria
  • WpView
    Membaca 354
  • WpVote
    Suara 96
  • WpPart
    Bagian 8
  • WpView
    Membaca 354
  • WpVote
    Suara 96
  • WpPart
    Bagian 8
Bersambung, Awal publikasi Jul 21, 2017
Seorang Reina penyuka unicorn ini pernah mengalami percintaan yang menyedihkan. Reina trauma akan percintaannya yang kelam itu. Reina berharap kepada Tuhan disetiap doa sebelum tidurnya supaya Tuhan menghilangkan yang namanya Jatuh Cinta kepada setiap umat-Nya. Supaya setiap manusia yang ada dimuka bumi ini tidak akan merasakan yang namanya rasa sakit akibat dari jatuh cinta. 

Seakan tahu bahwa Tuhan tidak akan mengabulkan permintaan aneh dari dirinya, Reina membentengi hatinya dengan tembok besar dan kokoh. Sebesar tembok yang ada di Cina. 
  
  Ketika Reina Juliani sangat tak ingin merasakan hal tersebut, ia bertemu dengan Yosua Marshald dan Louis Michael. Dua cowok yang memiliki sifat yang berbeda tetapi bersahabat itu berhasil masuk kedalam hidup seorang Reina Juliani, dan mencoba untuk meruntuhkan pertahanan yang sudah cewek itu buat begitu lama.
Seluruh Hak Cipta Dilindungi Undang-Undang
Daftar untuk menambahkan Memoria ke perpustakaan Anda dan menerima pembaruan
atau
#90unpredictable
Panduan Muatan
anda mungkin juga menyukai
anda mungkin juga menyukai
Slide 1 of 8
Teman Kos Dari Neraka [TAMAT] cover
Abstrak cover
ALFAZURA[SUDAH TERBIT] cover
LIFE LINE | Of Blood, Love, and Loyalty cover
SORAYA✔ [End] cover
Rintik Hujan cover
Back For Me (Completed) cover
Badai Tak Berujung [ON GOING] cover

Teman Kos Dari Neraka [TAMAT]

34 bab Lengkap

Aulia senang sekali karena dapat beasiswa untuk kuliah di Melbourne. Apalagi tempat kosnya murah, nyaman, dan ibu kosnya baik. Tapi kesenangan itu menguap setelah Aulia tahu dia harus berbagi rumah dengan Jovan, cowok ketus yang tanpa sengaja pernah memukulnya dengan kotak gitar di stasiun. Sikap Jovan yang cuek, suka mencuri dan seenaknya bikin hidup Aulia di rumah merana. Dan seolah itu belum cukup, Aulia juga harus sekelas dengan Jovan di kampus. Bersama Ningsih sahabat baiknya, Aulia mencoba menjalani hidupnya di Melbourne sebaik mungkin. Aulia berkenalan dengan Terry, pemuda lokal yang diam-diam naksir padanya. Lalu ada juga Allison, vokalis yang satu band dengan Jovan sekaligus teman kos Ningsih; dan Alva, cewek manis asal Tiongkok. Suatu malam, Jovan pulang ke rumah dalam keadaan babak belur. Namun cowok itu tidak mau memberitahu Aulia apa yang terjadi. Kemudian Jovan menghilang selama seminggu dari rumah. Saat membantu tugas Ningsih di rumah sakit, Aulia melihat sekelompok pria Tiongkok sedang mencari Jovan. Lewat terjemahan Alva, Aulia jadi tahu kalau Jovan berurusan dengan para mafia yang menginginkan uang darinya! Apa sebenarnya yang terjadi pada Jovan, teman kosnya yang super nyebelin itu? Desain cover oleh Kai Elian