Story cover for Curious Spirits by fannitalita
Curious Spirits
  • WpView
    Reads 284
  • WpVote
    Votes 33
  • WpPart
    Parts 5
  • WpView
    Reads 284
  • WpVote
    Votes 33
  • WpPart
    Parts 5
Ongoing, First published Jul 25, 2017
Jeremy Sanjaya. anak laki-laki paling tua di keluarganya, sejak berumur 18 tahun Jerrey sudah menjadi tulang punggung keluarga. Ayahnya telah meninggal dunia karena kecelakaan kerja, Ibunya jatuh sakit setelah beberapa hari meninggalnya sang ayah dan sampai saat ini pun ibunya masih terbaring dalam kondisi koma dirumah sakit. Itu sebabnya Jerrey harus bekerja banting tulang untuk membiayai perawatan rumah sakit sang ibu, juga hidupnya sendiri.

Jerrey rela melakukan pekerjaan apapun agar bisa tetap membiayai rumah sakit ibunya. Sampai malam itu, Jerrey bertemu dengan tiga orang pria berbadan kekar yang memberikan penawaran besar untuknya yaitu membajak film horor yang sedang ditunggu-tunggu oleh pecinta film horor.

Sejak malam itu, kejadian aneh mulai muncul di kehidupan Jerrey. Ketakutan, teror, kematian,  datangnya hantu wanita yang selalu menghantuinya dan hal-hal yang mulai tidak masuk di akal manusia. Namun Jerrey yakin bahwa semua ini bersangkutan dengan kisah yang berada di dalam film 'Arwah Penasaran'.
All Rights Reserved
Sign up to add Curious Spirits to your library and receive updates
or
#4gantungdiri
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 8
KASAM cover
ARWAH PENASARAN SANTI cover
Girl and Ghost cover
BELASUNGKAWA [SUDAH TERBIT] cover
Dibalik Pintu [Bts Horor] cover
Ghost : A Mystery (Hiatus) cover
I CAN SEE " THEM " cover
A Letter to My Sister cover

KASAM

28 parts Complete

(TELAH DITERBITKAN) Batna Tasia, gadis muda dengan masa depan cerah, menemui nasib mengenaskan di tangan dua sahabatnya. Mereka tak hanya mengkhianati kepercayaannya, tapi juga mengakhiri hidupnya dengan cara yang paling kejam dan brutal-mutilasi. Namun, kisah ini tak berhenti pada kematiannya. Ibunya, terpuruk dalam kesedihan dan marah, memutuskan untuk tidak tinggal diam. Dalam upaya putus asa mencari keadilan, ia memanggil kekuatan gelap terlarang, membangkitkan kembali arwah Tasia untuk satu tujuan: membalaskan dendam. Kini, roh Tasia penuh kemarahan dan rasa sakit berkeliaran, memburu mereka yang bertanggung jawab atas kematiannya. Ketika kegelapan semakin mendekat, kedua sahabatnya menyadari bahwa mimpi buruk ini bukan sekadar bayangan. Mereka dikejar oleh sosok yang pernah mereka kenal, namun kini berubah menjadi bayangan maut tak terelakkan. Apakah mereka mampu melarikan diri dari kutukan arwah Tasia, ataukah dendamnya akan menemukan jalan untuk menuntut balas? Dalam kisah penuh teror ini, tak ada tempat yang aman dari cengkeraman dendam dan bayang-bayang masa lalu yang kelam. Copyright 1 Januari 2020