Gue kenal gadis ini di terminal Kupang . Waktu itu Gue lagi dalam perjalanan ke tengah-tengah pulau Timor. Dan jujur, gue sebenernya gak terlalu respek ama gadis tipe begini. Dilihat dari penampilan, doi orangnya tipe yang suka boros-borosin harta orang tua. Lihat saja setelannya yang mentereng. Cocok untuk nongkrong di mall kota Kupang sambil hambur-hambur duit. Eh, ternyata dugaan gue meleset. Yang dilakuin gadis ini bikin gue haru.... Yuk ikutin ceritanyaAll Rights Reserved