Double-Friendzone
  • Reads 97
  • Votes 5
  • Parts 1
  • Time <5 mins
  • Reads 97
  • Votes 5
  • Parts 1
  • Time <5 mins
Ongoing, First published Aug 13, 2017
"Udaahh!! Gua kapok!! Gua gak mau pacaran pacaran lagi!!"

Teriak Kellina di depan squadnya sambil mengucek-ngucek rambut sebahunya. Dia mengaku kapok berpacaran setelah putus dari pacarnya. Teman-temannya merasa kasihan dan prihatin padanya melihat keadaan Kellina yang berubah drastis 180 derajat. Namun satu-satunya orang yang tahu kalau Kellina cuma membual hanyalah Firdaus, sahabat masa kecil Kellina.

Firdaus sangat mengenal Kellina hingga ke titik terkecilnya, begitupun sebaliknya. Namun mereka nampaknya tidak bisa mengenal isi hati satu sama lain. Mereka berdua berjuang bersama untuk pujaan hati mereka masing-masing tanpa mereka sadari. Lagipula, Kellina tidak tahu siapa orang yang ada dalam hati Firdaus dan Firdaus juga tidak tahu siapa yang ada dalam hati Kellina hingga perjuangan mereka nampak sangat absurd.

Mereka tidak tahu kalau nama mereka terukir dalam hati orang yang juga terukir namanya dalam hati mereka...
All Rights Reserved
Sign up to add Double-Friendzone to your library and receive updates
or
#1absurdness
Content Guidelines
You may also like
Slide 1 of 1
A Perfect Circle cover

A Perfect Circle

32 parts Complete

Ella is falling apart trying to live a "perfect" high school life. Then she meets Ren, who can see past her scars. Suddenly perfection isn't her only option. ***** Ella Volkov is a gifted music student, but she's depressed and starting to crack under the pressure of high school. Her overbearing father won't even let her choose what instrument she plays. Then she finds herself alone at a party with Ren, her best friend's crush. She'd always thought he was rude, but after that night he's all Ella can think about. Now she's trapped. If Ella dates Ren, it will ruin her friendship with Jenny. But if she stays true to Jenny, she's losing the one person who can see past her scars. It's up to Ella to decide if she will forge her own path, or stay in the "perfect" box designed for her... Content and/or Trigger Warning: depression, anxiety, self-harm, violence, sexual assault. [[word count: 50,000-100,000 words]]