Just For You [End]
  • Reads 881
  • Votes 144
  • Parts 11
  • Reads 881
  • Votes 144
  • Parts 11
Ongoing, First published Aug 14, 2017
[Revisi]

Athlie masih ingat bagaimana rasanya mencintainya, dan dicintainya. Meskipun satu tahun telah berlalu, rasa itu masih ada.

Athlie tak bisa menyalahkan dirinya sendiri. Bagaimanapun, dia pernah menjadi bagian dari hidupnya selama dua tahun terakhir.

Tapi, bagaimana jika pada akhirnya takdir tidak mengijinkan mereka bersatu?

Bagaimana jika pada akhirnya mereka berdua tak akan pernah bisa bersama?

Aku, untukmu.

Dan Athlie merasa semuanya sudah cukup jelas, bahwa dia bukanlah untuknya. Mereka tak pernah ditakdirkan untuk bersatu, Athlie tahu itu.

Hingga satu hari, sesuatu yang membuatnya ragu akan takdir kembali datang dalam hidupnya.

Apakah kalimat itu masih berlaku?

Bahwa, aku untukmu?
All Rights Reserved
Sign up to add Just For You [End] to your library and receive updates
or
#924wife
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Istri kecil Tuan muda Adtmajaya  cover
Obsession cover
Hello, KKN! cover
I Am The Smart And Flirty Antagonist (END) cover
Forbidden Love: KAISER cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
Dark Love cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
GAVIN 21+ cover
My Uncle 18+  cover

Istri kecil Tuan muda Adtmajaya

47 parts Ongoing

"Hanya denganmu, saya tidak berminat dengan yang lainnya." Adinata Galih Adtmajaya. ------- 20 tahun menjomblo, kini gadis cantik dengan body aduhai itu sekalinya tuhan datangkan pria. Dapatnya seperti tuan muda dari keluarga Adtmajaya. "The real ceblok ketiban duren, pak." Cahaya Ayunda. -☞❥' (21+) WARNING!! !!!DILARANG PLAGIAT!!! CERITA INI MURNI PEMIKIRAN SAYA SENDIRI, JIKA ADA KESAMAAN ALUR ATAU NAMA TOKOH ITU KETIDAKSENGAJAAN. Sekian🫦 (*1)-Cuddle {18-01-25} (*1)-Sayang {25-01-25} (*1)-Adinata {01-02-25} (*1)-Jawa. {09-02-25} (*1)-nenen. {18-02-25}