Symponi (SELESAI)
  • Reads 349,808
  • Votes 26,412
  • Parts 27
  • Reads 349,808
  • Votes 26,412
  • Parts 27
Complete, First published Sep 20, 2017
Ditinggalkan dan dikhianati. itu yang yang dialami oleh Symponi Cahaya Dhuha. Tepat dihari pernikahannya, saat  para undangan sudah hadir Symponi mendapat surat yang berisi tentang sebuah pengakuan dan permintaan maaf dari tunangan dan sepupunya.

Hancur itulah yang dirasakan oleh Symponi saat ini. Tak pernah menyangka jika cinta tulusnya mendapat balasan sekejam ini. Kejadian ini membuat Symponi mengalami depresi berat. Dia tidak berteriak apalagi mengamuk tapi dia DIAM. Seolah kehilangan nyawa Symponi tak mengatakan apapun, hanya air mata yang mengalir dari kedua mata indahnya. 

Hanya satu obat yang bisa menyembuhkan symponi, yaitu Cinta.

♡ karena luka lama hanya akan sembuh dengan cinta baru ♡

*sumber foto google
All Rights Reserved
Sign up to add Symponi (SELESAI) to your library and receive updates
or
#722patahhati
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
KEBAHAGIAAN TERAKHIR cover
Lula The Secretary cover
Our Pure Love cover
Partikel Badai Mars (Tamat) cover
Destiny cover
BABY BREATH FLOWERS cover
My Destiny is You! cover
Lirik Lagu Barat Dan Terjemahan Nya cover
Selamat Tinggal Luka (END) cover
Snowfall in Munich (ENDING) cover

KEBAHAGIAAN TERAKHIR

27 parts Complete

Bella, seorang gadis remaja yang manis, berpenampilan serba pink. Sifatnya yang ramah dan supel, membuatnya memiliki banyak teman. Namun siapa sangka di balik sifat cerianya, dia menahan rasa sakitnya? Ali, cowok keren yang cuek, paling risih melihat cewek berpenampilan serba pink, karena hanya akan mengingatkan dia pada mantannya yang telah mengkhianatinya Sesederhana itu kah kisah mereka? Tentu saja tidak, banyak masalah yang harus mereka lewati bersama, bahkan saat keduanya sudah berhasil berada di titik bahagia, masa itu justru berakhir dan menjadi kebahagiaan terakhir.