Troublemaker Boy [SUDAH TERBIT]
49 parts Complete SUDAH DITERBITKAN DAN TERSEDIA DI TOKO BUKU SELURUH INDONESIA
[Sequel The Most Wanted]
Arsen Raffa Aditama, famous? Tidak usah ditanya lagi. Setiap sekolah pasti tahu cowo tersebut, mengingat dia ketua Basket SMA Garuda. Fansnya dimana-mana, lokernya selalu penuh dengan bunga, surat cinta, dan coklat. Hal tersebut sampai membuat jengah seorang gadis, sampai-sampai dia menamai dirinya sebagai haters Raffa.
"Heran gue, lo tuh takut sama balon, demen nyari wifi, suka yang serba gratisan. Tapi kenapa lo banyak fansnya sih?!" -Anya Gisella.
"Gue juga heran, jangan-jangan lo fans sejati gue. Buktinya lo tahu semua tentang gue." -Arsen Raffa Aditama.
.
.
.
.
Bagaima kisah mereka yang awalnya saling membenci tiba-tiba dengan mendadak Raffa menyatakan perasaanya kepada Anya. Sebenarnya apa yang tengah dirahasiakan Raffa?.
Cover by: @Whiskeynsparkle
Mulai ditulis pada 17 Desember 2016