ALRICK [TAMAT-TELAH TERBIT]
  • Reads 150,644
  • Votes 6,321
  • Parts 44
  • Reads 150,644
  • Votes 6,321
  • Parts 44
Complete, First published Oct 03, 2017
Bagi yang memiliki penyakit kebaperan, di harapkan untuk menghindari cerita ini. Takutnya nanti terjadi sesuatu pada jantung anda, ehh. Cerita ini dapat menyebabkan pembaca jadi gila, karena tak jarang mereka sampai tertawa sendiri, emosi, dan membully pemeran tokoh utamanya.

__________________________________________________________

Adakalanya, seseorang juga akan menyerah ketika perjuangannya merasa di sia-siakan.

"Ada tahap, dimana seseorang merasa lelah. Dan sekarang, gue lagi berada ditahap itu." ucap Erick, ia terus menatap lekat mata gadis di hadapannya itu.

"Gue terlalu capek, ngejar lo terus. Tapi lo selalu pergi dengan kecepatan yang lebih tinggi. Sekarang, gue lagi tertinggal jauh. Gue lagi ngumpulin kekuatan, buat berlari ngejar lo lagi. Tapi enggak dalam waktu dekat ini. Sekarang gue berhenti dulu Sulam Alis." 

"Gue capek Lis berjuang sendiri. Lo pasti juga capek kan gue intilin mulu, lo pasti capek gue ganggu mulu. Gue udah kayak parasit di hidup lo kan? Untuk itu gue sengaja nungguin lo buat nyuruh gue mundur, nyuruh gue berhenti biar gue gak terlalu berharap!" ujar Erick, seraya menangkup wajah Aliska sembari tersenyum lembut.
__________________________________________________________

Ini cerita ringan, kenapa ringan? Karena gak berat. Masalah dan konfliknya dikit. Soalnya hidup authornya udah berat, jadi gak tega kalau nyiksa tokohnya.

ALRICK
@asminy22
DON'T NYOLONG MY STORY!!!
All Rights Reserved
Sign up to add ALRICK [TAMAT-TELAH TERBIT] to your library and receive updates
or
#55super
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ARGAN'S [END] cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
GATAKSA (On Going) cover
My Dangerous Boyfriend[Tahap Revisi] cover
Xellen cover
My Possesive Sha_Raf cover
Avoid Cold Boy // SELESAI✔️ cover
My Bad Boy cover
Bad Boy cover
Transmigrasi Queen Antagonis  cover

ARGAN'S [END]

37 parts Complete

FOLLOW SEBELUM MEMBACA. Happy Reading ❤️ Argan Algarayan, Cowok dengan headband merah di kepalanya. Memiliki wajah di atas rata-rata. Rajanya most wanted SMA Garuda. Memiliki sifat Playboy, bukan lebih tepatnya PHP. Namun sifat itu hilang sejak kedatangan seorang murid baru. Cherly Loudya, Cewek cantik dengan rambut hitam panjang, kulit putih serta lesung pipi yang memikat para laki-laki, termasuk Argan. Cherly memiliki sifat galak, jutek,masa bodoh dan kadang ramah itu sukses membuat Argan bertekuk lutut kepadanya. Bagaimana kelanjutannya? Mari simak kisahnya. My first story