[sedatephobia; fear of silence] Pada malam itu, akhirnya aku tahu mengapa ia takut pada kediaman. Dan seharusnya, kita tidak bertemu pada awalnya. Malam itu, bulan tak muncul. Hanya sekawanan bintang-bintang yang menangis menghiasi langit. [⭕ChanHun Short Story⭕] First book of 'color' series. Highest rank : #425 in short story [131017]All Rights Reserved