SHE'S MY WIFE (SUDAH DICETAK)
  • Reads 673,236
  • Votes 48,663
  • Parts 44
  • Reads 673,236
  • Votes 48,663
  • Parts 44
Ongoing, First published Oct 05, 2017
TERSEDIA DI GOOGLE PLAY, VERSI EBOOK. BEBERAPA CHAPTER SUDAH DIHAPUS UNTUK PROSES PENERBITAN. 

(ZONA 21++) Cover by: Widyaoctav
BEBERAPA BAB DI PRIVATE
Hidup seorang Pricila Norin berubah sejak menikah dengan seorang pria yang seharusnya menjadi kakak iparnya, karena seharusnya Pricila menikah dengan Lee Jhonson bukan El Jhonson.


Kehidupan Pricila seolah di neraka setelah menikah, bukan karena El selalu menyiksanya namun sebaliknya, laki-laki itu begitu menyayangi Pricila, laki-laki itu selalu membuat Pricil tak tega untuk memarahinya. 

Hari demi hari Pricil lalui bersama El, hidup dengan tameng sikap pemarah dan di iringi kebenciannya pada keluarga Jhonsos yang seolah mempermainkan hidupnya. Dan kebenciannya pada El semakin dalam saat laki-laki itu bukan marah, kecewa, atapun ikut membencinya karena harus membuatnya menikahi  wanita yang sama sekali tak ia kenal melainkan laki-laki itu malah menunjukkan sikap sebaliknya.

Dan saat Pricil merasakan hal aneh terjadi pada dirinya, saat itulah Le datang membawa kenangan masa lalunya yang indah dan manis.
Dan saat itu pula ia tahu bahwa El juga memiliki masa lalu yang masih menghantui hidupnya.

Kisah seorang suami yang mati-matian menarik isterinya dari bayang-bayang masa lalunya tanpa ia sadari ia sendiri belum bisa melepas masa lalunya sendiri.


Haruskan Pricila berlari ke arah Le yang ia cintai? Atau tetap bersama El yang mencintainya namun ia benci setengan mati.

"Kau bisa menikahi ku, tapi kau tidak bisa menyentuhku. Camkan itu, aku membencimu El!"
~Pricila Norin~

Happy reading..
All Rights Reserved
Sign up to add SHE'S MY WIFE (SUDAH DICETAK) to your library and receive updates
or
#645hate
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Love from Sleeping Beauty  cover
Dark Love cover
Transmigrasi Seksi Bumil  cover
My Possessive (ex) Fiancé cover
Hyper cover
FORBIDDEN DESIRE (21+) cover
NDORO KARSO (DELETE SEBAGIAN)  cover
Trapped With My Brother Friend cover
Hello, KKN! cover
Give Me Your Sandwich! [END] cover

Love from Sleeping Beauty

40 parts Ongoing

Seingatnya, Amora hanya tidur setelah menamatkan novel paling sampah dari yang pernah ia baca. Namun saat membuka mata, ia malah berada di rumah sakit dan merasuki tubuh gadis asing yang konon telah koma selama sepuluh tahun. Amora Eleanor Sebastian adalah karakter figuran dalam novel bergenre harem yang sedang booming dimana-mana. Namanya hanya disebut satu kali saat salah satu pemeran utama pria mengungkapkan masa lalunya. Ia hanyalah putri tidur yang sampai akhir bab tidak terbangun. Tokoh yang seharusnya tetap koma itu kini malah membuka matanya dan siap untuk satu sekolah dengan pemeran utama. Tentu Amora jadi-jadian tidak berminat untuk bergabung dalam pertunjukan tokoh fiksi tersebut. Namun, mengapa tokoh-tokoh berwatak brengsek nan bajingan ini malah terus berada di sekitarnya? "Jauh-jauh plis, gue alergi cowok sinting." - start: 19-01-25