Ecopoiesis Metempsychosis
  • Reads 16,383
  • Votes 1,146
  • Parts 24
  • Reads 16,383
  • Votes 1,146
  • Parts 24
Ongoing, First published Oct 08, 2017
Mira Kainama adalah seorang empu mesin. Dia bekerja untuk Ecopoiesis, perusahaan kriyabumi terbesar di seantero Federasi Via Lactea. 

Kalau kamu berasal dari masa silam--dan entah bagaimana membaca cerita ini--kamu akan sebut dia seorang insinyur. Maklum, tahun 3257 MST merupakan era yang berbeda. Bahtera antariksa mengarungi semesta, mesin nano mengkriya langit, bintang-bintang lancung menjadi sumber daya, dan planet Gliese 667 Cc disiapkan sebagai calon rumah baru bagi umat manusia. 

Ketika proyek Ecopoiesis di Gliese 667 Cc mengalami sabotase, Mira harus turun ke muka planet untuk mencari penyebabnya. Tapi perkara itu rupanya jauh lebih pelik dari yang tampak; Sirius Reis, CEO Ecopoiesis yang diam-diam ditaksir Mira, ternyata punya agenda sendiri yang (bisa jadi) melibatkan rencana pembunuhan seorang kepala negara . . .

***

Catatan Pengarang: 

Cerita ini awalnya dibuat untuk tantangan grup Facebook LCDP. Diikutsertakan untuk #IndonesiaMembaca dan #WIAIndonesia

Dipublikasikan - 8 Oktober 2017

#24 in Science Fiction - 13 Nov, 9 Dec 2017 (Ohyeah!)

#21 in Science Fiction - 25 Nov, 10 Dec 2017 (AAAAAAA!!!)

#20 in Science Fiction - 16 Dec 2017 (OwO)

#15 in Science Fiction - 24 Dec 2017 ヽ(*≧ω≦)ノ
 
Ini adalah kisah sci-fi (ngawur), humor (receh), dan romance (watdefak) antara seorang insinyur di perusahaan kriyabumi dengan bos kaya ganteng yang punya agenda tersembunyi. TL;DR: parodi 50 Shades of Grey dan aneka cerita CEO lain, IN SPACE, diperpintar dengan ASTROFISIKA (spekulatif), biar anda gak ngerasa terlalu dosa bacanya.

Update tiap Sabtu pukul 10.00 pagi. Tidak selalu berupa bab baru. Kadang saya masukkan selingan berupa kutipan Kamus Besar Bahasa Intersiarah, cerita-dalam-cerita, atau artikel mini. 

Saya juga ngasi trivia worldbuilding dan naming dalam cerita ini. Kalau suka atau mau ngobrolin soal itu, sila ikuti saia di Twitter @luzbalthasaar

Jangan lupa kirim sajen ke Batara Cela dalam bentuk komentar dan vote!
All Rights Reserved
Sign up to add Ecopoiesis Metempsychosis to your library and receive updates
or
#293billionaire
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
SECOND LIFE CEO cover
Eccedentediast (On Going) cover
Dia SAFARA (END) cover
Become Antagonis's Brother cover
Damian (The End)  cover
Kenyataan yang Terungkap cover
Setelah terbaca dalam pikiran gadis lembut itu, dia menjadi favorit cover
I want to be loved cover
Sorry Mr. Husband (END) cover
TARIAN TAKDIR || AEVAI cover

SECOND LIFE CEO

22 parts Complete

Menyesal sudah, Perasaan yang hancur setelah mengetahui fakta yang menggemparkan hidup Steven.istrinya yang selalu dia siksa, tuduh,dan sampai ia bunuh karena sang istri berselingkuh dengan musuh besar Steven. "Maafkan aku sayang,aku ingin bertemu denganmu lagi"ucap Steven, berbicara dengan batu nisan sang istri. "Berilah aku kesempatan tuhan,aku ingin bertemu istriku, ingin kupeluk dan tidak akan ku lepaskan, sampai kapanpun"ucapnya lagi. Doanya terkabul, tuhan berbaik hati dengan Steven. Ia di beri kesempatan untuk hidup kembali, yang di mana istrinya masih hidup bersamanya. **** Note! •terdapat perkataan kasar ⚠️ •terdapat unsur dewasa ⚠️ •terdapat adegan darah ⚠️ **** *Hasil pemikiran sendiri *Jika ada kesamaan itu tidak disengaja Cover by pinterest Mulai: 29 November 2024 Akhir: