Uga Wangsit Siliwangi (Naskah asli | Terjemahan bebas | Tafsir)
  • Reads 998
  • Votes 4
  • Parts 1
  • Reads 998
  • Votes 4
  • Parts 1
Ongoing, First published Oct 12, 2017
Uga ini isinya mengenai ramalan jalan kehidupan politik dan pemerintahan negara kita, dimulai dari hilangnya Pajajaran sampai hari ini. Didalam Uga ini kita semua akan menyaksikan bagaimana keluhuran ilmu Prabu Siliwangi, Raja Pajajaran, yang telah bisa "melihat ke masa depan" dan mengetahui mengenai berbagai peristiwa yang akan terjadi terhadap masyarakat Sunda khususnya dan bangsa Indonesia umumnya. 

Bagaimana sikap kita, apakah harus mempercayai Uga ini atau tidak? Mengenai hal ini tergantung kepada pribadi masing-masing. Tapi yang harus kita pikirkan, Uga ini adalah salah satu warisan luhur budaya -terutama budaya Sunda- yang sangat berharga dan dapat dijadikan cermin bahwa kita yang hidup di jaman sekarang sedikitnya harus mengakui bahwa ilmu leluhur ternyata tidak kalah dengan ilmu modern.
All Rights Reserved
Table of contents

1 part

Sign up to add Uga Wangsit Siliwangi (Naskah asli | Terjemahan bebas | Tafsir) to your library and receive updates
or
#38pajajaran
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Christmut || berandalan  cover
Hilang cover
Antara Laut dan Luka cover
CEO AND HIS LITTLE SECRETARY cover
chikara family  cover
Gavindra (Tamat) ✔️ cover
KKN 127  || Haechan x NCT 127 || bromance √ cover
Di Bawah Tahta Sang Mafia [TAEKOOK] cover
Istri Bar Bar Gus Raffa cover
favorite hole !!    one shoot  🔞 《renjun harem》                cover

Christmut || berandalan

26 parts Ongoing

" christy aku cantik gaa?!"- muthe " cantik bangett"- Christy