Story cover for My Most Wanted boyfriend (Completed) by TryDianaAdinda
My Most Wanted boyfriend (Completed)
  • WpView
    Reads 629,162
  • WpVote
    Votes 3,486
  • WpPart
    Parts 5
  • WpView
    Reads 629,162
  • WpVote
    Votes 3,486
  • WpPart
    Parts 5
Complete, First published Oct 22, 2017
[ CERITA KOMPLIT SUDAH TERSEDIA DI DREAME. LINK SUDAH TERSEDIA DI BIO] 



Siapa sangka jika seorang Fanya yang memiliki sikap tidak perduli dan kasar itu dulunya adalah seorang yang perhatian dan humoris? Peristiwa beberapa tahun lalu yang menimpanya itu membuatnya seakan lupa bahwa dirinya yang sekarang itu sudah sangat berubah.

Namun takdir tak sampai di situ, ternyata seseorang yang dulu mengisi hatinya itu kembali hadir. Berusaha membantu mengingatkan kembali setiap detik yang telah terjadi diantara Fanya dengan dirinya. Meskipun ia tahu bahwa Fanya pasti akan menolak dan bersikap kasar padanya, Ia selalu yakin bahwa Tuhan telah memberikan kesempatan ini bukan untuk sekejap mata tapi untuk sepanjang hidup. Usaha tak akan mengkhianati hasil? Yap. Kata itu tergambar jelas di dalam pikirannya. Ia akan terus berusaha dengan caranya sendiri tanpa harus membuat Fanya merasa sakit.
All Rights Reserved
Sign up to add My Most Wanted boyfriend (Completed) to your library and receive updates
or
#249farel
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Inside You cover
Savero Archandra || Haechan || END cover
Cassandra (SUDAH TERBIT) cover
SKRIPSUIT  ✔ cover
Kita Dan Bulan Februari [TERBIT] cover
DIFFERENT TWINS [ END ]  cover
MOANA AUDIA  cover
Cerita Tentang Zeeya cover
Om Barra [TERBIT] cover
 CHANGE ME ✓ cover

Inside You

41 parts Complete

"Coba Atha tebak, apa yang jauh di mata tapi dekat di hati?" "Usus." "ATHAA!" ___ Begitulah Atha di mata Netha. Serius, dingin dan kaku. Jika Netha selalu mengejar Atha, maka Atha selalu mengejar uang. Jika Netha selalu mencintai kehadiran Atha, maka Atha selalu mencintai pelajaran hitung-hitungan. Jika Netha selalu berambisi mengejar untuk mendapatkan Atha, maka Atha selalu berambisi untuk mengejar cita-citanya. Netha dan Atha. Keduanya bagaikan langit dan bumi, Yin dan Yang serta air dan api. Sedikitpun tak ada celah bagi Netha untuk mendapatkan Atha dalam hidupnya, Atha yang selalu melihat ke depan, Atha yang selalu bergerak maju tanpa memerhatikan sekelilingnya membuat Netha harus mengejar sosok itu dengan cepat. Hingga pada akhirnya Netha berhasil menghadang jalan Atha, gadis itu menjulurkan tangan agar dapat berjalan bersama-sama namun ditepis dengan cepat oleh Atha. "Lo tahu? Rasa lo itu cuma sekedar ambisi buat ngedapatin gue. Gue enggak mau buang-buang waktu buat ngeladenin orang kayak lo." -Atha Adithya- "Kamu selalu jalan ke depan, natap ke depan, buru-buru tanpa mencoba menikmati setiap momen di samping kamu. Memangnya di depan ada apaan sih?" -Netha Fanindita-