Tentang Aldio yang mampu membuat Lala luluh terhadapnya. Semua yang ada pada laki-laki berperawakan tegap itu adalah kesukaannya, mulai dari rambut, mata, hidung, bibir, dadanya yang bidang, aroma tubuhnya, sentuhan hangatnya, perilakunya terhadap Lala, semuanya adalah hal yang Lala sukai. Aldio yang terlihat manis ketika tersenyum, tegas ketika Lala membuat kesalahan, perhatian ketika Lala membutuhkannya, semuanya membuat Lala lagi dan lagi jatuh pada pesona seorang Aldio. Namun senyuman itu, senyuman yang selalu Lala nantikan adalah tameng terbesar Aldio. Senyum yang selalu terpampang tanpa kamu tahu sesuatu seperti apa yang ada di belakangnya.All Rights Reserved
1 part