Gadis itu memperlakukanku berbeda saat kami hanya berdua dan tak ada orang lain di sekitar kami, aku tak tahu alasannya, semakin aku menghindarinya dia akan tetap menemukanku entah bagaimanapun caranya. Perilaku buruknya padaku hanya dia perlihatkan saat kami hanya berdua dan tak ada orang lain yang kami kenal berada di sekitar kami, aku tak pernah tahu tentangnya namun kepingan puzzle kehidupannya semakin tersusun seiring aku berada di sisinya.All Rights Reserved
1 part