Menjadi Pribadi Tangguh
  • Reads 75
  • Votes 3
  • Parts 2
  • Reads 75
  • Votes 3
  • Parts 2
Ongoing, First published Oct 28, 2017
Permasalahan yang kita terima saat ini, esok hari dan nanti semestinya kita hadapi dengan tangguh bukan dengan mengeluh. Karena hanya mereka yang tangguh sajalah yang akan dapat menuntaskan segala permasalahan yang akan dihadapinya. 

Jangan pernah mengeluh, karena itu tak akan merubah dirimu, justru yang akan terjadi permasalahanmu tak akan selesai bahkan bisa jadi semakin menyengsarakan dirimu. Tangguhlah dalam hidup karena hanya mereka yang berpribadi tangguhlah yang akan dapat merubah duka menjadi suka, merubah sengsara menjadi bahagia, merubah hambatan menjadi peluang, merubah masalah menjadi anugerah.

Bila kita telah menjadi pribadi yang tangguh, otomatis segala yang terjadi dalam hidup dapat kita jalani dengan selalu tenang, menjalani hidup dengan penuh rasa senang, hingga kita menjadi sang pemenang dalam hidup. Untuk itulah kita dituntut untuk menjadi pribadi yang lebih tangguh, sukar dikalahkan oleh permasalahan, kuat dalam menghadapi segala macam ujian, andal dalam memecahkan segala problema hidup dan kukuh dalam prinsip bahwa selalu ada hikmah di balik perjalanan hidup yang kita jalani serta yakin dengan seyakin-yakinnya bahwa selalu ada Allah yang akan menolong kita, dimana pun, kapan pun dan dalam kondisi bagaimana pun.

Yuk, menjadi pribadi TANGGUH dengan tak banyak MENGELUH.
All Rights Reserved
Sign up to add Menjadi Pribadi Tangguh to your library and receive updates
or
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
My mother is my idol cover
Istri Bar Bar Gus Raffa cover
Antara Laut dan Luka cover
perjodohan [ fresha] cover
CEO AND HIS LITTLE SECRETARY cover
Rencana Takdir (Ondah) cover
Di Bawah Tahta Sang Mafia [TAEKOOK] cover
chikara family  cover
KKN 127  || Haechan x NCT 127 || bromance √ cover

My mother is my idol

13 parts Ongoing

menceritakan anak yang terpisah dengan ibunya atas ke egoisan ayahnya sendiri