POTEK [Selesai]
  • Reads 145,568
  • Votes 5,691
  • Parts 40
  • Reads 145,568
  • Votes 5,691
  • Parts 40
Complete, First published Nov 02, 2017
"Walaupun cinta mu sepihak, itu akan tetap dinamakan cinta. Tenang aja"

														   ---


Ini kisah anak SMA bernama Arel yang menyukai Alvin si Ketos di sekolah nya yang punya sifat cuek, gengsi, dan datar yang membuat orang mengelus dada. 

Pertemuan mereka memang tidak romantis, yang ada malah adu mulut. Maka dari itu mereka saling membenci. Namun seiring berjalannya waktu, Arel  mulai merasakan sesuatu yang membuat jantung nya berdetak kencang ketika bertemu. 

Tapi dia menutupi itu semua, supaya tidak ada seseorang pun yang mengetahui perasaan nya itu. Hal itu diketahui oleh Arvin, kembaran Alvin. 

Ketika Arvin mulai menyukai Arel untuk membuat nya tidak bersedih, disitulah Alvin mulai merasakan ada sesuatu yang tumbuh di dalam hatin ketika, melihat Arel.

Siapakah diantara mereka yang cinta nya terbalas dan siapa yang akan mengalami cinta sepihak?

#681 in Teen Fiction (23/06/18)
#758 in Teen Fiction (24/06/18)
#919 in Teen Fiction (25/06/18) 
#755 in Teen Fiction (26/06/18)
#878 in Teen Fiction (09/07/18)
#716 in Teen Fiction (11/07/18)
#410 in Teen Fiction (13/07/18)
#282 in Teen Fiction (25/07/18)
#422 in Teen Fiction (10/08/18)
#153 in Teen Fiction (12/08/18)
All Rights Reserved
Sign up to add POTEK [Selesai] to your library and receive updates
or
#172onesidedlove
Content Guidelines
You may also like
Bening dan Banyu  by Mommiexyz
31 parts Complete
Bening yang baru saja menjalin hubungan dengan pria yang sudah lama ia cintai, mendadak terpaksa menjalani pernikahan dengan seorang pria licik mantan hacker yang tidak ia kenal demi melunasi hutang ayahnya. *** Cempaka Bening Kinanti yang menaruh hati kepada atasannya, merasa begitu bahagia ketika pria yang diincar tersebut menyatakan cinta dan meminta gadis itu untuk jadi pacar, meski ia melakukannya secara mendadak, dalam perjalanan Bening pulang ke rumah usai bertugas di minimarket tempatnya bekerja. Sayangnya, impian untuk menjalani masa-masa indah dengan menjadi pacar sang gebetan hati, mendadak buyar, lantaran kehadiran orang-orang asing setiba Bening di rumah. Usai kekasihnya pamit, Bening harus mendapati fakta bahwa selama ini abahnya menanggung hutang, akibat perbuatan pamannya. Untuk itulah, terpaksa sang abah minta bantuan sahabat karibnya, dengan imbalan Bening akan dinikahi dengan putra sang sahabat. Bening menjadi amat panik dan histeris. Ingin berontak tapi tidak ingin mengambil resiko kehilangan Abahnya. Pernikahan antara dirinya dan Satria Banyu Biru pada akhirnya terlaksana. Hanya saja, Banyu yang mulanya memasang tampang tidak bersahabat, rupanya tetap menagih jatah malam pertama mereka, hal yang membuat Bening sedikit kesal ketika pagi berikutnya tiba. Ia tidak bisa mengabaikan permintaan suaminya dan hal tersebut rupanya malah menjadi bencana. Ketika sang kekasih, Samudera Bahari Khatulistiwa yang tidak tahu menahu datang, dan dengan percaya dirinya memperkenalkan diri di depan Banyu, sebagai pacar.
You may also like
Slide 1 of 10
Long Distance Relationship cover
𝐓𝐡𝐞 𝐒𝐞𝐜𝐨𝐧𝐝 𝐏𝐚𝐠𝐞 cover
Dia Athland cover
Mantan kampret 2 cover
Life After Break Up [TERBIT ] cover
Cerita Dokter Muda  cover
Gagal Move On [Selesai✔] cover
Bening dan Banyu  cover
FIX YOU cover
Kenangan Bersama Hujan [Tamat] cover

Long Distance Relationship

34 parts Complete

Bukan kah suatu hubungan dilandasi kepercayaan. Atau itu hanya sebuah ucapan yang tiada arti. Bahkan jarak yang terbuat membuat kita belajar akan perpisahan. Reina sadar akan hubungan yang sedang ia jalani. Bersama Farhan ia membuat sebuah cerita perjalanan hidup yang banyak durinya. Percaya dengan cinta? Susah buat Reina lakukan lagi. Namun Farhan memperjuangkan itu semua. Namun hubungan yang baru berjalan tersebut harus terpisahkan oleh jarak. Hullla aku bawak cerita LDR aku yang sebelumnya pernah aku tulis di akun aku yang sebelumnya @windyaulias. Namun aku sedikit merubah alur yang aku buat dan pengurangan tokoh guys.