Story cover for Mavin by Indumey
Mavin
  • WpView
    Reads 1,209
  • WpVote
    Votes 298
  • WpPart
    Parts 14
  • WpView
    Reads 1,209
  • WpVote
    Votes 298
  • WpPart
    Parts 14
Ongoing, First published Nov 04, 2017
Jika Denta selalu ada di kala Amala ingin melupa, maka Melvin memiliki cara lain agar Amala berhenti melihat Dhanu, dan mulai terfokus padanya. Hanya pada Melvin.

Sepotong Muffin.

Sepotong Muffin yang sempat membuat Amala kesal setengah mati.

Sepotong Muffin yang mempertemukannya dengan Melvin.

Sepotong Muffin yang mengupas sedikit demi sedikit fakta tak terduga tentang Melvin.

Dan sebuah fakta, yang menjadi alasan Amala menjauhi cowok itu...

Sekaligus membencinya.



Copyright © Januari 2018 by Indumey
All Rights Reserved
Sign up to add Mavin to your library and receive updates
or
#347indonesiamembaca
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 9
TANTAN ; with you [ ON GOING ]  cover
Bad Girl VS Bad Boy {END}  cover
Devan Dan Devina [Completed] cover
Tak Berarti (SLOW UPDATE) cover
Iridescent cover
Amanda & Bima [TERBIT] cover
ALAYAFOBIA cover
Penyatu Rasa [Selesai] cover
POTEK [Selesai] cover

TANTAN ; with you [ ON GOING ]

22 parts Ongoing

"Kesabarannya setipis tisu ia malah bertemu laki-laki yang namanya Marocco Aldana." -Ghea Ameera. oOo "Mau beli ini gak, Ghe?! Baju dinas buat lo kalo nikah sama gue nanti," goda Al menaik turunkan alisnya. Ghea mendelik kaget. Al kira gadis itu akan protes kepadanya dan kembali marah tapi ternyata salah, Ghea sekarang malah balik menggoda dirinya. "Aw! Pasti kalo make ini gue seksoy abies!" Diluar nalar! Ghea malah memencet dua buah dada patung manekin perempuan itu seraya tertawa. Apa jadinya kalau cewek yang punya sifat pemarah harus bertemu cowok yang punya berjuta-juta lelucon dengan sifat jahilnya? ⚠️Banyak kata-kata kasar bertebaran! note : sebagian besar cerita adalah kisah nyata. a teenfiction by iftitahnrrhmh_