Story cover for Bellva by salwamld
Bellva
  • WpView
    Reads 104,788
  • WpVote
    Votes 5,792
  • WpPart
    Parts 38
  • WpView
    Reads 104,788
  • WpVote
    Votes 5,792
  • WpPart
    Parts 38
Ongoing, First published Nov 08, 2017
Alette Aozora. 
Gadis yang sangat menyukai langit. Siang ataupun malam, ia sangat menyukai bagaimana Tuhan menghiasi langitnya. Ia suka saat matahari terbit di pagi hari, saat dimana komorebi sedang indah-indahnya. Ia suka saat senja, saat dimana matahari sedang cantik-cantiknya. Ia suka saat malam, saat langit bertaburan bintang dan bulan bersinar terang. Intuisinya selalu tak jauh dari langit. Semua yang ia gambar, yang ia abadikan bahkan yang ia pikirkan tak jauh dari langit. Hingga takdir mempertemukannya dengan Langit Brawijaya, salah satu troublemaker di sekolahnya. Disitulah, ia menjadi sedikit benci langit.

21/10/2017
All Rights Reserved
Sign up to add Bellva to your library and receive updates
or
#361langit
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
EXILE cover
Catatan Senja (TAMAT) cover
FEMME FATALE / CEWEK CETAR cover
LANGIT [OPEN PRE-ORDER] cover
MahardiKarina cover
C(LOSER) [END] cover
ARA (tamat)  cover
The Fall of Ladykiller  cover
LANGIT cover
My Beloved Universe [ Completed ] cover

EXILE

49 parts Complete

#3 in teenfiction (21/06/19) Menghabiskan hampir lima belas tahun dengan perempuan yang sama lagi dan lagi? Bagi Altair Langit Alderado, melihat kehebohan Bintang bukan sesuatu yang mengejutkan. Memergoki kecerobohan Bintang pun tak mempan membuat Langit pusing tujuh keliling. Segalanya telah luruh membentuk suatu ungkapan yang disebut 'terbiasa'. Tak dapat disangkal bahwa seiring tahun demi tahun yang berlalu, ungkapan 'terbiasa' tersebut perlahan bertransformasi membentuk suatu rasa yang tak seharusnya ada. Maka ketika status sahabat menghalangi, masih pantaskah ia berjuang? Dan ketika rasa itu terus tumbuh tanpa menjumpai balasan, haruskah kata menyerah terealisasikan? Copyright © 2018 by leaclar