Story cover for Refruschia by Aero139
Refruschia
  • WpView
    LECTURAS 30
  • WpVote
    Votos 4
  • WpPart
    Partes 2
  • WpView
    LECTURAS 30
  • WpVote
    Votos 4
  • WpPart
    Partes 2
Continúa, Has publicado nov 14, 2017
Hidup kadang menyimpan berbagai kejutan untuk kita. Ada yang menyenangkan, menyedihkan, atau mengerikan. Kejutan itu bisa muncul kapan saja, bahkan ketika kita sama sekali tidak memikirkan atau memintanya. 

Itulah yang persisnya dialami seorang gadis, Jasmine Minford. Di tengah pelariannya dari para anak buah rentenir, kejutan itu tiba-tiba saja datang seenak jidat dan membalikan dunianya 180 derajat. Berbagai kejutan yang lain, yang sudah dibungkus dengan berbagai cerita warna-warni siap menyambut Jasmine di dunia yang baru. Dan mungkin, ia akan menemukan bagian terpenting dalam hidupnya disini. Di Refruschia.
Todos los derechos reservados
Regístrate para añadir Refruschia a tu biblioteca y recibir actualizaciones
O
#158re
Pautas de Contenido
Quizás también te guste
Dalam Diam | Hiatus de zexibo
20 partes Concluida
Dalam Diam Ia tumbuh dalam dunia yang tenang tapi penuh celah. Seorang gadis yang dibesarkan oleh ibu tunggal, di antara kasih yang tulus dan kisah yang setengah jadi. Ibunya tak pernah marah, tapi juga tak pernah benar-benar bercerita. Tentang masa lalu, tentang ayahnya, tentang rumah yang seharusnya jadi tempat kembali-semua hanya hadir dalam potongan-potongan kabur yang tak pernah lengkap. Hidupnya berjalan seperti itu, penuh tanya yang tak lagi ia kejar jawabannya. Sampai suatu hari, dunia yang ia kenal mulai bergeser. Sebuah surat undangan membawa namanya ke ajang Olimpiade Sains Internasional. Pemeriksaan kesehatan hanyalah prosedur awal-begitu ia kira. Namun rumah sakit tempat pemeriksaan itu justru menjadi simpul dari benang-benang yang selama ini kusut dalam kepalanya. Nama 'Diranata' menampar ingatannya, menghidupkan kembali bisikan-bisikan yang dulu sering didengar namun tak pernah dimengerti. Dan di antara lorong putih dan suara monitor medis, ia bertemu Gracia. Seorang dokter muda yang baik dan tenang, namun tak tahu bahwa yang sedang duduk di hadapannya mungkin adalah kakaknya sendiri. Ia mengenali wajah itu. Bukan dari ingatan, tapi dari foto lama-foto yang selama ini disimpannya tanpa tahu maknanya. Foto mamanya, memeluk seorang anak kecil yang bukan dirinya. Kini ia tahu, siapa gadis kecil itu. Tapi tetap memilih diam. Diam, karena belum waktunya bertanya. Diam, karena kadang kenyataan lebih menakutkan dari dugaan. Dan diam, karena hatinya belum siap menerima apa yang mungkin telah lama ia tunggu. Langkahnya pelan, tapi pasti. Satu demi satu, rahasia yang terkubur mulai muncul ke permukaan. Bukan dengan dramatisasi, tapi lewat tatapan, pertemuan singkat, dan perasaan yang tak bisa dijelaskan. Ini bukan hanya tentang siapa dirinya, tapi juga tentang apa artinya memiliki rumah-dan kehilangan rumah itu tanpa tahu kapan. Dalam diam, ia belajar memahami. Dalam diam, ia memilih bertahan. Dan dalam diam pula, ia akhirnya berani mencari pulang.
REVANO UNTUK REVA de Dezzweet
18 partes Continúa
Semua orang itu punya masa lalu, baik itu tersimpan sebagai kenangan atau justru rasa sakit yang tak terlupakan. Namun, bagi Revano Giantara masa lalu yang ia rasakan merupakan sebuah kehancuran yang membawanya pada kegelapan tanpa cahaya sedikitpun di dalamnya. Ia tersesat tak tentu arah. Revano tidak memiliki tujuan hidupnya di dunia ini apa? Sampai akhirnya ia bertemu dengan sosok gadis yang menjadi penyelamat hidupnya. Gadis yang menjadi obat atas kesembuhannya dari luka masa lalu, gadis yang berhasil merubah arah pandanganya di dunia ini. "Gak selamanya kehidupan itu isinya hal-hal buruk aja. Tapi, ada hal-hal menyenabgkan yang bisa buat kamu bahagia. Itu semua tergantung cara pandang kamu terhadap dunia seperti apa." "Tujuan kamu hidup untuk apa?" lanjut Reva bertanya. "Gue gak punya tujuan hidup," jawab Revan membuat Reva tertawa. "Kamu aja gak punya tujuan hidup. Terus, kamu udah bilang kalo hidup itu isinya penderitaan?" Revan mernyengit bingung. "Coba kamu cari dulu tujuan hidup kamu itu apa? Percaya deh, setelah kamu udah nemuin tujuan kamu hidup itu untuk apa. Kamu bakal ngerasain hal-hal menyenangkan yang bisa buat kamu bahagia meskipun itu dengan cara sederhana." Revan termenung mendengar perkataan gadis yang duduk di sampingnya itu. Revano Giantara yang tadinya tidak memiliki tujuan hidup. Berubah menjadi, Revano Giantara yang memiliki tujuan hidup di dunia ini. Yaitu, Reva Gissela. Hal-hal menyenangkan yang bisa membuat kita bahagia, yang diucapkan gadis itu kini dirasakan olehnya. Saat berdekatan dengan Reva membuat Revan meraskaan sensasi aneh yang tidak pernah ia rasakan sebelumnya. Mengenal Reva, membuat Revan mempunyai keinginan untuk selalu membuat gadis itu bahagia. Revano dan Reva terikat dalam sebuah hubungan asmara selama hampir dua tahun. Hubungan asmara yang membuat siapapun iri, dalam sekejap hancur. Hanya karena satu keegoisan membuat kedua hati itu terluka.
Ruin Me Softly de luzkatarina_
22 partes Continúa Contenido adulto
[21+] Untuk mempertahankan RARISSIME---bisnis fashion yang dibangunnya setengah mati---dari kasus plagiarisme, Jenna berani mempertaruhkan apa pun. Di usianya yang ke duapuluh enam tahun, Jenna membutuhkan uang damai lima miliar rupiah untuk kesalahan yang sebenarnya tidak dilakukannya. Ibarat sudah jatuh tertimpa tangga, pembatalan kerja sama sebagai costume design consultant untuk film terbaru produksi Monoceros Entertainment juga di depan mata karena kasusnya, membuat harapan Jenna untuk membesarkan bisnisnya kian runtuh. Mungkin Jenna sudah gila, ia berani berjudi dengan sisa martabatnya karena meminta bantuan kepada mantan pacarnya saat di SMA, Asta Jarendra Disasmara. Asta merupakan seorang aktor terkenal yang kebetulan menjadi pemeran utama di film itu. Jenna dan Asta memiliki sejarah buruk di masa lalu. Namun, Jenna berusaha menyingkirkan egonya karena hanya power Asta yang bisa menyelamatkan usahanya yang di ujung tanduk. Asta bersedia membantunya namun dengan mengajukan perjanjian gila yang bertentangan dengan prinsip hidup Jenna, yaitu pernikahan. Pernikahan kontrak selama satu tahun demi mendalami referensi peran dalam proyek film dewasa di masa mendatang yang dimaksud Asta tidak pernah masuk dalam rencana hidup Jenna sama sekali. Seperti diberi pilihan antara bunuh diri atau terjun ke neraka duniawi, Jenna tak punya jalan keluar. *** 𝑹𝒖𝒊𝒏 𝑴𝒆 𝑺𝒐𝒇𝒕𝒍𝒚 Copyright © 2025 Luz Katarina. All rights reserved. ⚠️Trigger Warning ⚠️ family issues, traumas, morally grey, harsh words, explicit mature scenes, chaotic marriage, patriarchy, misogynist.
Quizás también te guste
Slide 1 of 10
Introverts to Extroverts cover
Dalam Diam | Hiatus cover
Trust cover
Hide And Bleed cover
Gummy [END] cover
Cool Man cover
Shadows of the Main Story cover
REVANO UNTUK REVA cover
NERD GIRL OR PERFECT GIRL ✔ cover
Ruin Me Softly cover

Introverts to Extroverts

55 partes Continúa

Cassia adalah gadis pendiam dengan trauma masa lalu yang membuatnya sulit mempercayai orang. Namun, hidupnya berubah saat ia tiba-tiba terbangun di dunia yang asing. Bukan ruang kelas sekolah barunya, melainkan ruang kelas perkuliahan yang sama sekali tidak dikenalnya. Yang lebih mengejutkan lagi, banyak orang yang mengaku sebagai teman atau bahkan mantan, membuat Cassia bingung dan terkejut. Di mana dia sebenarnya? Kenapa hanya dengan memejamkan mata, tubuhnya bisa berpindah dunia? Hidup Cassia semakin rumit saat seorang pria menyebalkan memasuki hidupnya, tetapi entah kenapa, kehadirannya justru membuat hari-harinya lebih berwarna. Akankah Cassia menemukan tempatnya di dunia ini? Atau malah semakin tersesat dalam teka-teki aneh yang mengelilinginya? ----- Start : 02 Juni 2024 Finish : -