Quantum Tahfidz Al Qur'an (paper)
  • Reads 3,433
  • Votes 103
  • Parts 5
  • Reads 3,433
  • Votes 103
  • Parts 5
Complete, First published Nov 20, 2017
Gerakan menghafal Al-Qur'an (tahfidz) kini sudah meluas, dari anak-anak hingga orang tua mulai mengakrabi tahfidz Al-Qur'an. Mengingat keutamaannya yang besar, pesantren tahfidz pun bermunculan dimana-mana, termasuk beragam metode cara menghafal Al-Qur'an yang unik dan bervariasi. Metode tradisional yang dipakai oleh kebanyakan orang sudah menjamur, dalam arti bahwa metode diulang-ulang bacaannya saja tak menjamin seseorang dapat menghafal dengan cepat. Sedangkan metode Quantum Tahfidz akan membantu agar masing-masing orang sadar gaya menghafal apa yang paling cocok. Ada beberapa gaya menghafal. Pertama, visual, dengan acara mengingat apa yang dilihat, tidak terganggu oleh keributan, dan lebih suka membaca. Kedua, gaya menghafal audio dengan tipe senang membaca dengan keras dan mendengarkan. Tipe ini juga sangat mudah terganggu dengan keributan. Tipe terakhir adalah kinetik. Gaya menghafal tipe ini bisa menghafal dengan cara berjalan dan melihat, banyak menggunakan isyarat tubuh, dan tidak bisa diam dalam waktu lama.
----------------------------------------------------------------------
Kata kunci: quantum, visual, audio, kinetik.


PBSI
Yu'ti A'yunina 
(2101417004)
All Rights Reserved
Sign up to add Quantum Tahfidz Al Qur'an (paper) to your library and receive updates
or
#64tahfidz
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
chikara family  cover
LIFE AFTER BREAKUP cover
Geng Santri Kece ! [ SUDAH TERBIT ] cover
[TERBIT] Gapailah Cita Sebelum Cinta [✓] cover
Patah Hati Terindah (Proses Terbit) cover
Risalah Ahlussunah Wal Jamaah (Lengkap) cover
FIQIH WANITA cover
Quotes islami  cover
Fiqih Wanita Muslimah cover
Ada Surga di Matamu [Terbit] cover

chikara family

54 parts Ongoing

Kalau mau tau isi ceritanya baca aja karena. Aku pun tak tau lahahah. Karena gak tau cara mendeskripsikan nyaaaa.