PELANGI
  • Reads 773
  • Votes 1
  • Parts 2
  • Reads 773
  • Votes 1
  • Parts 2
Ongoing, First published Nov 24, 2017
COMING SOON
...
Kepulangan Pelangi Faramudya Taneeja di Indonesia dan kembalinya The Queen of Tantra membuat netizen Di SMA Tantra heboh. Bagaimana tidak, eksistensi Pelangi semasa kelas sepuluhnya begitu memberi kesan kuat hingga kenaikan kelas tanpa pemberitahuan apapun dia meninggalkan Tantra dengan tanda tanya besar. Ada yang sedih dan adapula yang senang. Mereka yang sedih merasa kepergian Pelangi seperti pintu neraka yang telah dibuka dan mereka yang senang merasa kepergian Pelangi bagaikan kebebasan yang sudah lama ditunggu-tunggu. 

Di sisi lain, Pandu Artha Satrana dikenal sebagai Wakil ketua Cielo. Namanya sudah terkenal bahkan sebelum kepindahannya di sekolah Tantra. Cielo merupakan perkumpulan yang menjadikan racing sebagai hobi, mereka bukanlah berandalan tidak tahu aturan yang sering tawuran, mereka hanyalah sekumpulan pemuda tampan rupawan yang memiliki visi-misi yang sama. 

Sudah satu tahun Pandu bersekolah di Tantra dan tahun ajaran baru kelas 12 menyambut Pandu dengan desas-desus menarik bahwa "The Queen of Tantra is back" 

Pandu tidak pernah peduli apa yang mereka lakukan dan semua orang tahu bahwa Pandu tidak pernah tertarik berkomunikasi dengan lawan jenis. Tetapi, pertemuan pertamanya dengan gadis bermata hazel cokelat yang memancarkan aura dingin membuat Pandu keluar dari zona nyamannya. 

Apa jadinya jika Pelangi yang niat awal hanya ingin menyelesaikan misi rahasianya di Indonesia malah harus terlibat dengan seonggok manusia yang merasa ketampanannya setara dengan Jeon Jungkook? 

Dan apa jadinya jika Pandu yang terkenal dingin terhadap lawan jenis malah bersikap manis di depan Queen of Tantra?

Mari kita lihat, batu ketemu batu siapa yang akan pecah duluan?


.
.
.

Cerita ini berapa kali direvisi, pokoknya versi yang ini harus sampai epilog!
All Rights Reserved
Sign up to add PELANGI to your library and receive updates
or
#5comingsoon
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
Antagonist Badas Couple!! cover
He's My Boyfriend [TERBIT] ✓ cover
Om Rony cover
Lauhul Mahfudz  cover
ALFA  cover
AV cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
My Little Angel  cover
FIX YOU cover
VIENNO LAKARSYA cover

Antagonist Badas Couple!!

58 parts Ongoing

Season 1 (MASIH DALAM PROSES REVISI!!) Season 2 (MASIH DALAM PROSES REVISI!!) Alexa Arnold, si penggemar novel romance. Jiwa nya tiba tiba bertransmigrasi saat dia menyentuh satu buku aneh yang dia temukan di perpus sekolah nya. Dia menjadi Katryn Wingham, seorang anak SMA yang menjadi tunangan kepada watak utama di cerita itu. Namun, sial nya tunangan nya malah berselingkuh dari nya. Dan watak nya malah menjadi antagonis yang malang! "Buku aneh" "Widih keren, gue jadi antagonist nie. Peran favorit gue" "Kenapa malah antagonist nya yang tersakiti!" Bagaimana dengan nasib Alexa seorang anak remaja yang tiba tiba menjadi tunangan protaganist yang tersakiti?