Late Love
  • Reads 5,814
  • Votes 433
  • Parts 22
  • Reads 5,814
  • Votes 433
  • Parts 22
Ongoing, First published Nov 24, 2017
Kalian tahu Late Love? 
Apakah kalian pernah merasakan Late Love? 

Late Love. Dimana saat seseorang menyadari rasa cinta kepada seseorang, disaat orang tersebut telah pergi. 

Devan Danial. Laki-laki yang terkenal karena keagresifannya,  sehingga sifat tersebut tidak bisa diterima oleh orang yang ia cintai. 

Agatha Samantha. Perempuan yang terkenal dengan sifat galaknya,  sehingga membuat beberapa orang disekelilingnya menjauh jika ada dirinya. 

Ini cerita tentang Devan dan Agatha.  Dahulu Devan menyukai Agatha,  Agatha menyukai orang lain,  miris.  Yang jelas-jelas Agatha tahu bahwa Devan mencintai Agatha secara tulus. 

Agatha terlalu sibuk mencintai dia yang jelas-jelas tidak pernah menghargai Agatha sedikitpun,  sehingga lupa bahwa Agatha telah dicintai oleh Devan yang tidak pernah Agatha hargai sedikitpun. 

Semenjak kejadian tersebut.  Devan sadar,  bahwa jika ingin mencintai seseorang harus memiliki persiapan perasaan terlebih dahulu sebelum kembali jatuh kepada orang yang salah.
 

Disaat Agatha menganggap Devan masih menyukainya. Hal yang tidak disangka-sangka oleh Agatha atau siapapun terjadi.  Ternyata dibalik maksud baik Devan itu semua,  terselip maksud lain yang tidak Agatha sadari karena sudah termakan oleh karma. 

Saat itu pula Agatha jatuh,  sejatuh-jatuhnya disaat mengetahui hal tersebut. 
Saat itu pula Agatha tahu bahwa Agatha bukanlah prioritas bagi diri Devan lagi seperti dahulu



Now only one question. what happened between them?


==========================
All Rights Reserved
Sign up to add Late Love to your library and receive updates
or
#7latelove
Content Guidelines
You may also like
You may also like
Slide 1 of 10
ALGRAREZ || The Devil Husband cover
ERLAN PANDU WINATA cover
Mr. Stewart and His bodyguard  cover
Kilian [END] cover
Argavanil cover
My Maid 21+ cover
FIX YOU cover
Rachel's Second Life [On Going] cover
CAMELIA [END] cover
 ARGALA cover

ALGRAREZ || The Devil Husband

69 parts Ongoing

Zanna tidak pernah percaya dengan namanya cinta. Dia hanya menganggap bahwa cinta adalah perasaan yang merepotkan dan tidak nyata. Trust issue nya soal cowok justru membuatnya takut berkomitmen dalam hubungan. Zanna tidak percaya, kalau di dunia ini ada cowok yang dengan tulus mencintainya. Sampai akhirnya, dia dipaksa untuk menerima perjodohan yang orang tuanya buat. Di usianya yang baru sembilan belas tahun, Zanna harus menikah dengan seorang brandalan yang sama sekali tidak ia cintai. Iya, Algrarez Rajendra Galaksi. Si berandal yang selalu membuat Zanna dalam zona bahaya. ------------- "Biarin lo pergi, itu sama artinya gue bunuh diri." . . . . . 1 #goodgirl (30 okt 24) 1 #toxic (11 Juni 24) 1 #cool (30 Juli 24) 1 #ketuageng (20 Agt 24) 2 #kuliah (30 Agt 24) 3 #gengmotor (24 Juli 24) 5 #roman (20 Juli 24) 5 #ketuageng (24 Juli 24)